Lompat ke isi

Koridor Wakhan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 27 November 2018 09.39 oleh ArlandGa (bicara | kontrib)
Peta Koridor Wakhan yang berbatasan langsung dengan Tajikistan, Republik Rakyat Tiongkok, dan Pakistan

Koridor Wakhan atau dalam bahasa Pashtun: واخان دهلېز dan bahasa Persia: دالان واخان, adalah wilayah bagian timur laut Afganistan berbentuk jalur yang sempit dan memanjang hingga berbatasan langsung dengan Republik Rakyat Tiongkok sekaligus memisahkan Tajikistan dengan Pakistan.[1]

Referensi

  1. ^ Elleman, Bruce; Kotkin, Stephen; Schofield, Clive (2015). Beijing's Power and China's Borders: Twenty Neighbors in Asia. M.E. Sharpe. hlm. 13. ISBN 978-0-7656-2766-7.