Lompat ke isi

Gampa, Johan Pahlawan, Aceh Barat

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Gampa
Negara Indonesia
ProvinsiAceh
KabupatenAceh Barat
KecamatanJohan Pahlawan
Kodepos
23611
Kode Kemendagri11.05.01.2014 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS1107050013 Edit nilai pada Wikidata
Luas0,54 km²[1]
Jumlah penduduk3.149 jiwa (2017)[2]
Kepadatan5.831 jiwa/km² (2017)[1]
Jumlah KK844
Peta
PetaKoordinat: 4°9′55.87″N 96°8′20.87″E / 4.1655194°N 96.1391306°E / 4.1655194; 96.1391306


Gampa merupakan salah satu kelurahan yang ada di kecamatan Johan Pahlawan, Kabupaten Aceh Barat, provinsi Aceh, Indonesia. Kelurahan ini berada rata-rata 6 meter diatas permukaan laut. Suhu rata-rata per bulan sepanjang tahun 26 derajat celcius.

Demografi

Penduduk kelurahan Gampa sampai dengan tahun 2017 terdiri dari 1.558 Laki-laki dan 1.591 Perempuan dengan sex ratio 97,93.<[2]

Referensi

Pranala luar