Lompat ke isi

Kopi Lampung

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 Mei 2020 20.07 oleh 114.5.209.124 (bicara) (Lampung)

Kopi Lampung, kopi yang asli lampung. Kopi hitam dan pait dengan rasa nikmat.

Sejarah

Sejarah Perkebunan Kopi Lampung, Sejak 5 tahun yang dulu, tren wirausaha kopi di Lampung terus mengalami peningkatan yang sangat besar, minum kopipun tidak menjadi sekadar kebutuhan, ia menjelma semacam tren hidup. Bagi sebagian besar masyarakat Lampung, ngopi menjadi seperti ritual yang tak bisa dilupakan sebelum menjalankan pekerjaan lainya. Nongkrong di toko kopi menjadi kesepakatan tidak tertulis secara turun-temurun dan menjadi kultur dikalangan masyarakat Lampung di Kota sampai Desa.[1]

Refrensi

  1. ^ "sejarah". Ahli kopi Lampung. Diakses tanggal 08-09-2018.