Lompat ke isi

Idola Cilik (musim 3)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pembawa acaraOkky LukmanJuriIra Maya Sopha
Winda Viska Ria
Duta Sheila on 7
Dave Hendrik

Idola Cilik Musim Ketiga

Idola Cilik Musim Ketiga adalah kelanjutan dari acara realitas Idola Cilik yang mengalami masa tayang pada tahun 2009-2010. Idola Cilik 3 hadir setelah Idola Cilik Season 2 sukses. Audisi tetap dilaksanakan pada 5 kota besar. Selain itu juga diadakan audisi di beberapa kota lain sehingga terkumpul 42 peserta Menuju Pentas Idola Cilik 3. Menuju Pentas Idola Cilik 3 akhirnya menyusutkan ke 42 peserta menjadi 14 finalis Pentas Idola Cilik.[1][2]

Keempat belas peserta sesuai abjad adalah sebagai berikut: Alvin asal Malang, Daud asal Ambon, Dea asal Medan, Deva asal Denpasar, Keke asal Semarang, Lintar asal Padang, Nova asal Medan, Nyopon asal Manado, Olivia asal Jakarta, Ozy asal Makassar, Ray asal Jakarta, Rio asal Manado, Rizky asal Jakarta, dan Zevana asal Surabaya[3]. Pentas Idola Cilik 3 membawakan konsep baru yaitu Wildcard. Wildcard diberikan oleh para komentator kepada seorang peserta dengan penampilan yang sangat baik dan potensial namun mendapatkan voting SMS terendah. Wildcard tersebut hanya dapat digunakan sekali saja selama pentas berlangsung untuk satu peserta dan tidak bisa digunakan kembali apabila telah dipakai. Pada Babak 5 Besar, para juri akhirnya memutuskan untuk memberikan wildcard kepada Nova[4].

Juara Idola Cilik Season 3 ini pun kembali dipastikan diraih oleh kontestan laki-laki, karena pada Babak 4 Besar, Nova yang merupakan satu-satunya peserta perempuan harus tereliminasi. Pada akhir Idola Cilik Season 3, Rio dan Lintar masuk ke Grand Final dan pada malam Rapor Grand Final Idola Cilik 3, Lintar terpilih menjadi juara Idola Cilik Musim Ketiga.[5]

Audisi[6]

Proses Karantina[7]

Sejak babak Menuju Pentas Idola Cilik 3, 42 besar peserta yang lolos audisi bersama satu orang wali, sudah disediakan akomodasi oleh pihak Idola Cilik 3. Namun, berbeda dengan ajang pencarian bakat lain yang mewajibkan seluruh peserta menjalani proses karantina di suatu asrama atau lokasi selama mereka masih berkompetisi di acara itu, ajang Idola Cilik 3 memperbolehkan para peserta untuk kembali ke daerah asal mereka setiap minggunya. Pihak Idola Cilik 3 melakukan hal ini supaya peserta tidak terlalu ketinggalan pelajaran di sekolah asal mereka, mengingat pendidikan anak juga perlu diutamakan. Itulah juga yang menjadi alasan kenapa acara Idola Cilik 3 dilaksanakan di akhir pekan. Para peserta akan tiba dari daerah asal mereka ke tempat akomodasi pada hari Kamis sore atau Jumat pagi, di mana selanjutnya, mereka akan mengikuti latihan dan pembelajaran untuk Pentas dan Rapor pada hari Sabtu dan Minggu. Kemudian, pada hari Senin, mereka akan dipulangkan kembali ke daerah asal mereka sehingga di hari Selasa sampai Kamis, mereka diharapkan masih bisa mengikuti kegiatan pembelajaran sebelum diberangkatkan lagi ke lokasi Idola Cilik 3 pada hari Kamis[7].

Babak Semi Final 1 (Menuju Pentas Idola Cilik 3 - 42 Besar)[2][8][9]

Berkas:42 Besar Finalis Menuju Pentas Idola Cilik 3.jpg
Poster Promosi 42 Besar Peserta Menuju Pentas Idola Cilik 3

Grup 1 (Senin, 14 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Deva Bali "Ya Ya Ya" (Gigi) Aman
2 Rio Manado "Tak Ada Tempat Seperti Surga" (Samsons) Aman
3 Iley Semarang "Bersamamu" (Vierra) Tinggal Kelas
4 Gandhi Padang "Cobalah" (Hijau Daun) Rapor Merah
5 Gaby Batam "Tak Lekang Oleh Waktu" (Kerispatih) Aman
6 Shafa Surabaya "Kunang-kunang" (Angel) Aman

Grup 2 (Selasa, 15 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Syihab Yogyakarta "Maha Melihat" (Ungu) Aman
2 Dea Medan "Matahariku" (Agnes Monica) Aman
3 Sasa Bandung "Tak Perlu Keliling Dunia" (Gita Gutawa) Rapor Merah
4 Ina Jakarta "Lihatlah Lebih Dekat" (Sherina) Rapor Merah
5 Alvin Malang "Jujur Aku Tak Sanggup" (Pasto) Aman
6 Anggie Balikpapan "Perih" (Vierra) Tinggal Kelas

Grup 3 (Rabu, 16 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Zevana Surabaya "Takkan Berpaling Darimu" (Rossa) Rapor Merah
2 Ivant Jakarta "Belahan Jiwa" (Tompi) Aman
3 Ozy Makassar "Saat Kau Jauh" (ST 12) Aman
4 Acha Jakarta "Dengarkan Curhatku" (Vierra) Aman
5 Yosia Medan "Merindukanmu" (D'Masiv) Aman
6 Tasya Padang "Andai Ku Punya Sahabat" (Alika) Tinggal Kelas

Grup 4 (Kamis, 17 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Willi Jakarta "Garuda di Dadaku" (Netral) Aman
2 Silvia Malang "Malu Tapi Mau" (Duo Maia) Aman
3 Rizky Jakarta "Nuansa Bening" (Vidi Aldiano) Rapor Merah
4 Netha Bandung "Selamat Pagi Dunia" (Idola Cilik 1) Tinggal Kelas
5 Nada Yogyakarta "Jalan Cinta" (Sherina) Aman
6 Ian Manado "Sejuta Cinta" (Yovie & Nuno) Aman

Grup 5 (Jumat, 18 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Daud Ambon "Aku Bertahan" (Rio Febrian) Aman
2 Aren Surabaya "Cinta Pertama dan Terakhir" (Sherina) Aman
3 Angga Bogor "Suara" (Hijau Daun) Tinggal Kelas
4 Fando Ternate "Tak Ada Yang Abadi" (Peterpan) Aman
5 Salma Bandung "Masa Kecilku" (Elfa's Singers) Rapor Merah
6 Utha Solo "Siapa Yang Pantas" (Domino) Rapor Merah

Grup 6 (Sabtu, 19 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Hanny Ambon "Masih Ada" (Ello) Aman
2 Lintar Padang "Kisah Cintaku" (Chrisye) Aman
3 Cessa Yogyakarta "Masih Cinta" (Kotak) Rapor Merah
4 Nyopon Manado "Jangan Menyerah" (D'Masiv) Aman
5 Keke Semarang "Cinta pertama" (Mikha Tambayong) Aman
6 Aldi Jakarta "Bukan Superman" (Lucky Laki) Tinggal Kelas

Grup 7 (Minggu, 20 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Olivia Medan "Beraksi" (Kotak) Aman
2 Nandya Makassar "Selamanya Cinta" (D'Cinnamons) Rapor Merah
3 Ray Jakarta "Jalan Kebenaran" (Gigi) Aman
4 Nova Medan "Dan Tak Mungkin" (Agnes Monica) Aman
5 Adit Aceh "Bukan Cinta Biasa" (Afgan) Aman
6 Bian Bandung "Lupa-Lupa Ingat" (Kuburan Band) Tinggal Kelas

Babak Semi Final 2 (Menuju Pentas Idola Cilik 3 - 35 Besar)[8][9]

Grup 1 (Senin, 21 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Silvia Malang "Takkan Pernah Ada" (Geisha) Rapor Merah
2 Gaby Batam "Coba Kau Bayangkan" (The Dance Company) Aman
3 Deva Bali "Lelaki Hebat" (Seventeen) Aman
4 Salma Bandung "Curahan Segalanya" (Sherina) Rapor Merah
5 Syihab Yogyakarta "Jangan Pernah Pergi" (Alexa) Tinggal Kelas

Grup 2 (Selasa, 22 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Zevana Surabaya "Sang Dewi" (Titi DJ) Aman
2 Alvin Malang "Rindu Setengah Mati" (D'Masiv) Aman
3 Sasa Bandung "Andai Aku Besar Nanti" (Sherina) Rapor Merah
4 Rizky Jakarta "Satu Rindu" (Cipt. Opick) Aman
5 Nada Yogyakarta "Cinta Tak Kan Kemana-Mana" (Petra Sihombing) Tinggal Kelas

Grup 3 (Rabu, 23 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Cessa Yogyakarta "Hujan" (Utopia) Tinggal Kelas
2 Gandhi Padang "Baik Baik Sayang" (Wali) Rapor Merah
3 Olivia Medan "Sang Penghibur" (Padi) Aman
4 Fando Ternate "Hitam Putih" (Juliette) Rapor Merah
5 Willi Makassar "Sang Pemimpi" (Gigi) Aman

Grup 4 (Kamis, 24 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Adit Aceh "Pulang" (Nidji) Aman
2 Nova Medan "Kecewa" (Bunga Citra Lestari) Aman
3 Ivant Jakarta "Wajahmu Mengalihkan Duniaku" (Afgan) Rapor Merah
4 Keke Semarang "Malaikat Juga Tahu" (Dewi Gita) Aman
5 Hanny Ambon "Demi Cinta" (Kerispatih) Tinggal Kelas

Grup 5 (Jumat, 25 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Ian Manado "Mengejar Mimpi" (Patton) Aman
2 Nandya Makassar "Mudah Saja" (Sheila On 7) Aman
3 Ina Jakarta "Sang Juara" (Duo Maia) Rapor Merah
4 Utha Solo Tinggal Kelas
5 Daud Ambon "Jalan Terbaik" (Seventeen) Aman

Grup 6 (Sabtu, 26 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Dea Medan "Kupu-Kupu" (Melly Goeslaw) Rapor Merah
2 Ozy Makassar "Walau Habis Terang" (Peterpan) Aman
3 Nyopon Manado "Untuk Mencintaimu" (Seventeen) Aman
4 Acha Jakarta "Pelangiku" (Sherina) Tinggal Kelas
5 Yosia Medan "Diam Tanpa Kata" (D'Masiv) Rapor Merah

Grup 7 (Minggu, 27 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Lintar Padang "Bernafas Tanpamu" (Cipt. Indra Perdana Sinaga) Aman
2 Aren Surabaya "Rasa Ini" (Vierra) Rapor Merah
3 Ray Jakarta "Semakin Ku Kejar Semakin Jauh" (Five Minutes) Rapor Merah
4 Rio Manado "Cintailah Aku Sepenuh Hati" (Ari Lasso) Rapor Merah
5 Shafa Surabaya "Doo Bee Doo" (Gita Gutawa) Tinggal Kelas

Babak Semi Final 3 (Menuju Pentas Idola Cilik 3 - 28 Besar)[8][9]

Grup 1 (Senin, 28 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Zevana Surabaya "Janji Janji" (Agnes Monica) Rapor Merah
2 Ivant Jakarta "Sempat Memiliki" (Yovie & Nuno) Tinggal Kelas
3 Keke Semarang "Kembang Perawan" (Gita Gutawa) Aman
4 Willi Makassar "Wanita Terindah" (Drive) Aman

Grup 2 (Selasa, 29 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Ozy Makassar "Hampa Hatiku" (Ungu) Aman
2 Silvia Malang "Perih" (Vierra) Rapor Merah
3 Sasa Bandung "Dua Ballerina" (Sherina) Aman
4 Ina Jakarta "Bukan Permainan" (Cipt. Gita Gutawa) Tinggal Kelas

Grup 3 (Rabu, 30 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Deva Bali "Lepaskan Diriku" (J-Rocks) Aman
2 Salma Bandung "Ku Bahagia" (Sherina Munaf) Tinggal Kelas
3 Aren Surabaya "Yang Terbaik Bagimu" (Ada Band ft. Gita Gutawa) Rapor Merah
4 Gandhi Padang "Rasa Yang Tertinggal" (ST 12) Rapor Merah

Grup 4 (Kamis, 31 Desember 2009)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Yosia Medan "Kisah Yang Tak Sempurna" (Samsons) Tinggal Kelas
2 Rizky Jakarta "Ajari Aku" (Adrian Martadinata) Rapor Merah
3 Nyopon Manado "Menghapus Jejakmu" (Peterpan) Aman
4 Ian Manado "Menghujam Jantungku" (Tompi) Aman

Grup 5 (Jumat, 1 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Rio Manado "Aku Mau" (Once Mekel) Aman
2 Olivia Medan "Rocker Juga Manusia" (Seurieus) Rapor Merah
3 Dea Medan "Dealova" (Once Mekel) Rapor Merah
4 Nandya Makassar "Jauh (Tinggal Kenangan)" (Caramel) Tinggal Kelas

Grup 6 (Sabtu, 2 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Daud Ambon "Tercipta Untukku" (Ungu) Aman
2 Lintar Padang "Kebesaranmu" (ST 12) Aman
3 Adit Aceh "Bunga Jiwaku" (Yovie & Nuno) Tinggal Kelas
4 Nova Medan "Takdir Cinta" (Rossa) Rapor Merah

Grup 7 (Minggu, 3 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Alvin Malang "Bukan Cinta Biasa" (Afgan) Aman
2 Ray Jakarta "Tak Kan Ada" (Lyla) Aman
3 Fando Ternate "Selalu Mengalah" ((Seventeen)) Tinggal Kelas
4 Gaby Batam "Aku Pasti Kembali" (Pasto) Rapor Merah

Babak Semi Final 3 (Menuju Pentas Idola Cilik 3 - 21 Besar)[8][9]

Grup 1 (Senin, 4 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Willi & Oma Makassar "Black or White" (Michael Jackson) N/A
2 Olivia & Papi Medan "Mimpi" (Anggun C. Sasmi) N/A
3 Ozy & Tante Irna Makassar "Cinta Gila" (Ungu) N/A
4 Olivia Medan "Tak Ada Yang Abadi" (Peterpan) Lolos ke Pentas
5 Ozy Makassar "Cobalah" (Hijau Daun) Lolos ke Pentas
6 Willi Makassar "Cobalah Mengerti" (Peterpan) Tinggal Kelas

Grup 2 (Rabu, 5 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Aren & Mama Surabaya "Cinta Cuma Satu" (Nindy) N/A
2 Rizky & Kakak Jakarta "Penjaga Hati" (Ari Lasso) N/A
3 Nova & Papa Medan "Terlanjur Cinta" (Pasha ft. Rossa) N/A
4 Rizky Jakarta "Selamat Pagi" (RAN) Lolos ke Pentas
5 Aren Surabaya "Takkan Penah Ada" (Geisha) Tinggal Kelas
6 Nova Medan "Bahasa Kalbu" (Titi DJ) Lolos ke Pentas

Grup 3 (Kamis, 6 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Zevana & Mama Surabaya "A Lotta Love" (3 Diva) N/A
2 Sasa & Mama Bandung "Goyang Duyu" (Project Pop) N/A
3 Alvin & Oma Malang "Lupa Lupa Ingat" (Kuburan Band) N/A
4 Zevana Surabaya "Hening" (Samsons) Lolos ke Pentas
5 Sasa Bandung "Parasit" (Gita Gutawa) Tinggal Kelas
6 Alvin Malang "Kasih Putih" (Glenn Fredly) Lolos ke Pentas

Grup 4 (Jumat, 7 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Ray & Mama Jakarta "Hepi" (Pasto) N/A
2 Deva & Ibu Bali "Tak Gendong" (Mbah Surip) N/A
3 Gandhi & Ayah Padang "Suka-Suka" (Peterpan) N/A
4 Deva Bali "Meraih Mimpi" (J-Rocks) Lolos ke Pentas
5 Gandhi Padang "Buka Hatimu" (Armada) Tinggal Kelas
6 Ray Jakarta "Coba Kau Bayangkan" (The Dance Company) Lolos ke Pentas

Grup 5 (Jumat, 8 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Lintar & Mama Padang "Kenangan Terindah" (Samsons) N/A
2 Keke & Papa Semarang "Resah Tanpamu" (Titi Kamal ft. Anji Drive) N/A
3 Silvia & Mama Malang "Sempurna" (Andra & The BackBone) N/A
4 Keke Semarang "Tak Perlu Keliling Dunia" (Gita Gutawa) Lolos ke Pentas
5 Lintar Padang "Jantung Hatiku" (Lyla) Lolos ke Pentas
6 Silvia Malang "Nuansa Bening" (Vidi Aldiano) Tinggal Kelas

Grup 6 (Sabtu, 9 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Daud & Mama Ambon "Dansa Yo Dansa" (The Rollies) N/A
2 Nyopon & Mama Manado "Bangun Tidur" (Mbah Surip) N/A
3 Ian & Mama Manado "Tunjukkanlah Rasa Cintamu" (RAN) N/A
4 Daud Ambon "Masih Ada" (Ello) Lolos ke Pentas
5 Nyopon Manado "Kasih Tak Sampai" (Padi) Lolos ke Pentas
6 Ian Manado "Kita Pasti Bersama (Sahabat)" (Sheila On 7) Tinggal Kelas

Grup 7 (Minggu, 10 Januari 2010)

No Urut Kontestan Kota Lagu (artis asli) Hasil
1 Dea & Mama Medan "Dihatiku Selamanya" (Krisdayanti) N/A
2 Gaby & Mama Widya Batam "11 Januari" (Gigi) N/A
3 Rio & Mama Amanda Manado "Merindukanmu" (D'Masiv) N/A
4 Dea Medan "Cinta" (Melly Goeslaw) Lolos ke Pentas
5 Gaby Batam "Hingga Akhir Waktu" (Nineball) Tinggal Kelas
6 Rio Manado "Harmony" (Padi) Lolos ke Pentas

Finalis Pentas Idola Cilik 3[10]

Ke-14 Finalis Pentas Idola Cilik 3.
  – Kontestan Laki Laki
  – Kontestan Perempuan
No Kontestan Nama Lengkap Tempat dan Tanggal lahir
1 Alvin Alvin Jonathan Sindhunata Malang, 20 September 1997
2 Daud Daudtha William Waas Ambon, 7 Juli 1997
3 Dea Dea Christa Amanda Medan, 11 Desember 1998
4 Deva Anak Agung Ngurah Deva Ekada Saputra Kapal, 15 November 1997
5 Keke Gabriel Angeline Thalita Pangemanan Malang, 8 Oktober 1998
6 Lintar Halilintar Mahaputra Edi Morgen Padang, 19 Maret 1998
7 Nova Nova Chintya Sinaga Wono Sari, 28 Mei 1999
8 Nyopon Marclif Korompis Wori, 12 Maret 1999
9 Olivia Olivia Ruth Tiurmaida Pasaribu Pontianak, 9 September 1999
10 Ozy Achmad Fauzy Adriansyah Sengkang, 6 Desember 1998
11 Ray Muhammad Raynald Prasetya Bekasi, 22 Oktober 1997
12 Rio Mario Stevano Aditya Haling Manado, 24 Oktober 1997
13 Rizky Rizky Maulana Jakarta, 20 Maret 1998
14 Zevana Zevana Arga Ane Angesti Surabaya, 24 Desember 1997

Pentas dan Rapor Idola Cilik 3[8][9]

Berkas:Pentas Idola Cilik 3.jpg
Suasana Pentas Idola Cilik 3 pada 16 Januari 2010

Pentas Idola Cilik 3 ditayangkan secara langsung setiap hari Sabtu pukul 13.00 WIB. Di pentas, finalis Idola Cilik 3 akan menampilkan lagu yang sudah dipersiapkan yang kemudian akan dikomentari oleh komentator. Setiap minggu, pentas ini memiliki tema yang berbeda-beda, yang kemudian disesuaikan dengan konsep peserta. Selama pentas, para peserta akan mengikuti latihan vokal yang diarahkan oleh Ucie Nurul, latihan koreo oleh Johan Jaffar, dan pembelajaran psikologi oleh psikolog, Rose Mini.Sebelum penampilan tiap peserta, akan ditayangkan VT atau video peserta yang sudah lebih dulu direkam. Selain komentator inti, seringkali, hadir juga komentator tamu yang mengisi kekosongan saat komentator inti berhalangan hadir. Begitu juga dengan pembawa acara tamu yang menjadi pengganti ketika Okky Lukman sedang berhalangan. Selama acara berlangsung, pembawa acara mengumumkan hasil perolehan sms sementara setiap peserta dari waktu ke waktu. Selain penampilan dari setiap peserta, Pentas Idola Cilik 3 juga banyak diselingi dengan penampilan dari bintang tamu, baik itu penyanyi tanah air maupun atraksi lainnya. Ada juga tambahan sesi kisah inspiratif dan hal-hal lain yang menambah kemeriahan Pentas Idola Cilik 3[11].

Suasana Rapor Idola Cilik 3 pada 17 Januari 2010

Rapor Idola Cilik 3 ditayangkan secara langsung setiap hari Minggu pukul 15.00 WIB. Mekanisme rapor Idola Cilik adalah salah satu hal yang unik dari ajang Idola Cilik dibanding pencarian bakat lainnya.Di dalam rapor terdapat bintang yang menandakan posisi peserta. Aman berarti berwarna biru sementara merah menandakan tidak aman. Rapor yang digunakan untuk musim ketiga ini berwarna kuning. Ada dua sesi pembagian rapor. Yang pertama adalah pembagian rapor bayangan, yaitu rapor yang menunjukkan posisi sms sementara peserta. Beberapa peserta yang mendapat sms terendah di rapor bayangan diberi kesempatan untuk tampil kembali memperbaiki penampilan mereka di pentas kemarin dengan lagu berbeda. Penampilan perbaikan mereka ini akan dikomentari kembali oleh komentator. Lalu sesi kedua adalah pembagian rapor akhir yang menentukan apakah peserta akan lanjut ke babak selanjutnya atau terhenti. Peserta dengan sms terendah akan tereliminasi atau dalam acara ini dikenal dengan istilah "tinggal kelas". Untuk musim ketiga ini juga diperkenalkan konsep baru berupa wildcard yang akan diberikan kepada peserta yang tereliminasi untuk bisa tetap bertahan. Namun, wildcard hanya bisa digunakan satu kali di keseluruhan ajang Idola Cilik 3 ini. Peserta yang tereliminasi kemudian akan membawakan penampilan terakhir mereka di akhir acara dengan lagu yang sama dengan yang dinyanyikan mereka di pentas hari sebelumnya[11].

Babak 14 Besar (16-17 Januari 2010)

Tema: Penampilan Terbaik

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Olivia Jakarta "Beraksi" (Kotak) Merah "Siapa Yang Pantas" (Domino) Biru
2 Alvin Malang "Rindu Setengah Mati" (D'Masiv) Merah Merah
3 Zevana Surabaya "Janji-Janji" (Agnes Monica) Merah "Bukannya Aku Takut" (Mulan Jameela) Merah
4 Keke Semarang "Kembang Perawan" (Gita Gutawa) Merah Merah
5 Ray Jakarta "Takkan Ada" (Lyla) Merah "Buka Hatimu" (Armada) Biru
6 Dea Medan "Cinta" (Melly Goeslaw) Biru Biru
7 Ozy Makassar "Saat Kau Jauh" (ST12) Biru Biru
8 Nova Medan "Dan Tak Mungkin" (Agnes Monica) Merah Biru
9 Nyopon Manado "Menghapus Jejakmu" (Peterpan) Biru Biru
10 Daud Ambon "Aku Bertahan" (Rio Febrian) Biru Biru
11 Rizky Jakarta "Nuansa Bening" (Vidi Aldiano) Merah Tinggal Kelas
12 Deva Bali "Lepaskan Diriku" (J-Rocks) Biru Biru
13 Rio Manado "Harmoni" (Padi) Biru Biru
14 Lintar Padang "Kisah Cintaku" (Peterpan) Biru Biru

Babak 13 Besar (23-24 Januari 2010)[12]

Tema: Tentang Kita

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Ray Jakarta "Pantaskah" (Phantom) Merah Biru
2 Zevana Surabaya "Jadi Milikmu/ Crazy" (Anggun) Merah "Sahabat Sejati" (Sheila on 7) Biru
3 Deva Bali "Untuk Mencintaimu" (Seventeen) Merah "Sahabat" (The Lucky Laki) Biru
4 Nyopon Manado "Bintang Yang Bersinar" (Debo) Biru Biru
5 Ozy Makassar "Terbang Bersamaku" (Kangen Band) Merah Biru
6 Lintar Padang "Cinta Dalam Hati" (Ungu) Biru Biru
7 Nova Medan "Masih Cinta" (Kotak) Merah Biru
8 Dea Medan "Ku Tak Bisa" (Slank) Merah Merah
9 Daud Ambon "Cintailah Aku Sepenuh Hati" (Ari Lasso) Biru Biru
10 Rio Manado "Ajari Aku" (Adrian Martadinata) Biru Biru
11 Keke Semarang "Malu Tapi Mau" (Gita Gutawa ft. Maia Estianty) Merah "Arti Sahabat" (Nidji) Tinggal Kelas
12 Alvin Malang "Buka Semangat Baru" (Lala Karmela, Ipank, Ello, Barry) Biru Biru
13 Olivia Jakarta "Laskar Cinta" (Dewa 19) Merah Merah

Babak 12 Besar (30-31 Januari 2010)

Tema: Lagu Hits

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Dea Medan "Beraksi" (Kotak) Biru Merah
2 Ozy Makassar "Saat Terakhir" (ST12) Merah "Baik-Baik Sayang" (Wali) Biru
3 Lintar Padang "Hampa Hatiku" (Ungu) Biru Biru
4 Alvin Malang "Merindukanmu" (D'Masiv) Biru Biru
5 Rio Manado "Dealova" (Once) Biru Biru
6 Zevana Surabaya "Tak Kan Pernah Ada" (Geisha) Merah Tinggal Kelas
7 Ray Jakarta "Jangan Menyerah" (D'Masiv) Merah Biru
8 Nova Medan "Tak Ada Yang Abadi" (Peterpan) Biru Merah
9 Deva Bali "Laskar Pelangi" (Nidji) Merah Merah
10 Daud Ambon "Bukan Cinta Biasa" (Afgan) Biru Biru
11 Nyopon Manado "Bukan Superman" (The Lucky Laki) Merah Biru
12 Olivia Jakarta "Meraih Mimpi" (J-Rocks) Merah "Aku Pasti Kembali" (Pasto) Biru

Babak 11 Besar (6-7 Februari 2010)

Tema: Indonesiaku Tercinta

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Ray Jakarta "Slank Dance" (Slank) Merah "Rasa Ini" (Vierra) Tinggal Kelas
2 Nova Medan "Pelan-Pelan Saja" (Kotak) Biru Biru
3 Deva Bali "Masih Ada" (Ello) Merah Merah
4 Olivia Jakarta "Perempuan Paling Cantik Di Negeriku Indonesia" (The Rock) Merah Merah
5 Rio Manado "I'm Yours" (Jason Mraz) Biru Biru
6 Nyopon Manado "Sang Pemimpi" (Gigi) Biru Biru
7 Alvin Malang "Hidupmu Hidupku" (Zigaz) Biru Biru
8 Daud Ambon "Kuil Cinta" (Slank) Biru Biru
9 Lintar Padang "Dik" (Wali) Merah "Cobalah" (Hijau Daun) Biru
10 Dea Medan "Sang Penghibur" (Padi) Biru Merah
11 Ozy Makassar "Doy" (Kangen Band) Biru Biru

Babak 10 Besar (13-14 Februari 2010)[13]

Tema: Berbagi Kasih

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Ozy Makassar "Orkes Sakit Hati" (Slank) Merah "Siapa Yang Pantas" (Domino) Biru
2 Lintar Padang "Hening" (Samsons) Biru Biru
3 Daud Ambon "Sejuta Cinta" (Yovie & Nuno) Biru Merah
4 Dea Medan "Aku Harus Jujur" (Kerispatih) Merah "Perih" (Vierra) Merah
5 Deva Bali "Senandung Pertemanan" (The Changcuters) Merah Tinggal Kelas
6 Alvin Malang "Untukku" (Kahitna) Merah Merah
7 Rio Manado "Symphoni Yang Indah" (Once) Biru Biru
8 Nova Medan "Cinta Pertama Dan Terakhir" (Sherina) Biru Biru
9 Nyopon Manado "Jantung Hatiku" (Lyla) Merah Biru
10 Olivia Jakarta "Jarum Neraka" (Nicky Astria) Biru Merah

Babak 9 Besar (20-21 Februari 2010)

Tema: Super Kids

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Daud Ambon "Ku Ada Di Sini" (Rio Febrian) Merah "Yang Penting Hepi" (Jamal Mirdad) Merah
2 Nova Medan "Tak Ada Tempat Seperti Surga" (Samsons) Merah "Goyang Duyu" (Project Pop) Merah
3 Nyopon Manado "Lelaki Hebat" (Seventeen) Merah Merah
4 Rio Manado "Tercipta Untukku" (Ungu) Biru Biru
5 Olivia Jakarta "Cobalah Mengerti" (Peterpan) Merah Tinggal Kelas
6 Alvin Malang "Sampai Kapan" (Alexa) Merah Biru
7 Lintar Padang "Mengenangmu" (Kerispatih) Biru Biru
8 Dea Medan "Tak Kan Pernah Ada" (Geisha) Merah Merah
9 Ozy Makassar "Tak Bisakah" (Peterpan) Biru Biru

Babak 8 Besar (27-28 Februari 2010)

Tema: Menggapai Mimpi

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Lintar Padang "Dia Maha Sempurna"(Ungu) Biru Biru
2 Alvin Malang "Aku Bertahan" (Rio Febrian) Biru Biru
3 Dea Medan "Mahadewi" (Padi) Merah "Pantaskah" (Phantom) Merah
4 Ozy Makassar "Jangan Pernah Berubah" (ST12) Merah :"Jantung Hatiku" (Lyla) Biru
5 Nova Medan "Matahariku" (Agnes Monica) Merah Biru
6 Rio Manado "Bukan Cinta Biasa" (Afgan) Biru Biru
7 Nyopon Manado "Ku Takkan Bisa" (Nidji) Merah Merah
8 Daud Ambon "Pergi Untuk Kembali" (Ello) Biru Tinggal Kelas

Babak 7 Besar (6-7 Maret 2010)

Tema: 7 Keajaiban Dunia

No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Rio Manado "Hidupmu Hidupku" (Zigaz) Biru Biru
2 Nyopon Manado "Sahabat" (The Lucky Laki) Merah Merah
3 Nova Medan "Tentang Kamu" (Bunga Citra Lestari) Merah "Semakin Ku Kejar Semakin Kau Jauh" (Five Minutes) Biru
4 Alvin Malang "Ceria" (J-Rocks) Merah "Dengarkan Curhatku" (Vierra) Biru
5 Ozy Makassar "Biarlah" (Nidji) Merah Biru
6 Lintar Padang "Takkan Terganti" (Marcell) Biru Biru
7 Dea Medan "Pelan-Pelan Saja" (Kotak) Merah Tinggal Kelas

Babak 6 Besar (13-14 Maret 2010)

Tema: Duet

No Urut Kontestan Asal Kota Pasangan Duet Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Nyopon Manado "Bosan" (RAN) Merah Tinggal Kelas
2 Alvin Malang "Mohon Ampun Aku" (D'Masiv) Biru "Takkan Ada" (Lyla) Merah
3 Nova Medan "Rasa Ini" (Vierra) Merah Merah
4 Ozy Makassar "Rasa Yang Tertinggal" (ST12) Merah "Coba Kau Bayangkan" (The Dance Company) Biru
5 Rio Manado "Seandainya" (Samsons) Merah Biru
6 Lintar Padang "Walau Habis Terang" (Peterpan) Biru Merah
7 Ozy Makassar Oik "Aku Dan Bintang" (Peterpan)
8 Lintar Padang Rahmi "Padamu Ku Bersujud" (Afgan)
9 Rio Manado Obiet "Begitu Indah" (Padi)
10 Alvin Malang Cakka "Lepaskan Diriku" (J-Rocks)
11 Nyopon Manado Debo "Rindu Setengah Mati" (D'Masiv)
12 Nova Medan Patton "Tak Ada Yang Abadi" (Peterpan)

Babak 5 Besar (20-21 Maret 2010)

Tema: Cinta

  • Di Pentas babak ini, selain tampil solo, lima besar Idola Cilik 3 juga tampil duet bersama dengan wali mereka.
No Urut Kontestan Asal Kota Pasangan Duet Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Ozy Makassar "Pintu Surga" (Gigi) Merah "Diam Tanpa Kata" (D'Masiv) Merah
2 Nova Medan "Sang Dewi" (Titi DJ) Biru Wildcard
3 Lintar Padang "Jangan Lupakan" (Nidji) Biru Biru
4 Rio Manado "Demi Cinta" (Kerispatih) Biru Biru
5 Alvin Malang "Ku Takkan Bisa" (Nidji) Merah "Merindukanmu" (D'Masiv) Biru
6 Ozy Makassar Tante Irna "Masih Di Sini Masih Denganmu (Goliath)
7 Alvin Malang Oma Lany "Separuh Nafasku" (Dewa 19)
8 Nova Medan Papa Ryan "Yang Terbaik Bagimu" (ADA Band ft. Gita Gutawa)
9 Lintar Padang Mami Nilda "Baik-Baik Sayang" (Wali)
10 Rio Manado Mama Amanda "Ku Ingin Selamanya" (Ungu)

Babak 5 Besar Part 2 (27-28 Maret 2010)

Tema: The Big Five

  • Karena wildcard telah digunakan, maka pentas 5 besar diadakan kembali[4].
  • Di Pentas babak ini, selain tampil solo, lima besar Idola Cilik 3 juga tampil duet bersama dengan beberapa perwakilan finalis Idola Cilik 1 dan Idola Cilik 2
No Urut Kontestan Asal Kota Pasangan Duet Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Alvin Malang "Cobalah Kau Mengerti" (J-Rocks) Merah Merah
2 Nova Medan "Belahan Jiwa" (The Virgin) Merah "Nuansa Bening" (Vidi Aldiano) Merah
3 Ozy Makassar "Sampai Kau Bicara" (Hijau Daun) Merah Tinggal Kelas
4 Rio Manado "Kasih Putih" (Glenn Fredly) Merah "Masih Ada" (Ello) Biru
5 Lintar Padang "Aku Harus Jujur" (Kerispatih) Biru Biru
6 Alvin Malang Gabriel "Hampa Hatiku" (Ungu)
7 Lintar Padang Debo "Cinta Dalam Hati" (Ungu)
8 Nova Medan Angel "Bahasa Kalbu" (Titi DJ)
9 Ozy Makassar Cakka "Cobalah Mengerti" (Peterpan)
10 Rio Manado Patton "Kasih Tak Sampai" (Padi)

Babak 4 Besar (3-4 April 2010)

Tema: Idola Semua Idola

  • Di Pentas babak ini, selain tampil solo, empat besar Idola Cilik 3 juga tampil duet dengan dipasangkan satu sama lain.
No Urut Kontestan Asal Kota Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Nova Medan "Lama-Lama Aku Bosan" (Audy) Merah Tinggal Kelas
2 Lintar Padang "Untukmu Selamanya" (Ungu) Merah "Aku Pasti Kembali" (Pasto) Biru
3 Rio Manado "Takkan Terganti" (Marcell) Merah Merah
4 Alvin Malang "Untuk Mencintaimu" (Seventeen) Merah "Pergi Untuk Kembali" (Ello) Merah
5 Alvin Malang "Kisah Cintaku" (Peterpan)
Lintar Padang
6 Nova Medan "Symphoni Yang Indah"(Once)
Rio Manado
7 Alvin Malang "Sahabat" (The Lucky Laki)
Nova Medan
8 Lintar Padang "Mudah Saja" (Sheila on 7)
Rio Manado
9 Alvin Malang "Lelaki Hebat" (Seventeen)
Rio Manado
10 Lintar Padang "Mengejar Matahari" (Ari Lasso)
Nova Medan

Babak 3 Besar (10-11 April 2010)

Tema: 3 Bintang

  • Pembawa acara Okky Lukman digantikan sementara oleh Ade Namnung dan Ayu Dewi untuk Pentas karena berhalangan.
  • Di Pentas babak ini, selain tampil solo, tiga besar Idola Cilik 3 juga tampil duet bersama dengan bintang idola mereka.
No Urut Kontestan Asal Kota Pasangan Duet Lagu (artis asli) Hasil Rapor Bayangan Lagu Perbaikan (artis asli) Hasil Rapor Akhir
1 Lintar Padang Ray Nineball "Hingga Akhir Waktu" (Nineball)
2 Rio Manado Adrian Martadinata "Ajari Aku" (Adrian Martadinata)
3 Alvin Malang Zian Zigaz "Hidupmu Hidupku" (Zigaz)
4 Lintar Padang "Ku Ingin Selamanya" (Ungu) Merah "Dia Maha Sempurna" (Ungu) GRAND FINAL
5 Rio Manado "Rindu Setengah Mati" (D'Masiv) Merah "Tak Ada Tempat Seperti Surga" (Samsons) GRAND FINAL
6 Alvin Malang "Akulah Dia" (Drive) Merah "Mohon Ampun Aku" (D'Masiv) Tinggal Kelas

Grand Final Pentas Idola Cilik 3 (17 April 2010)[14][15]

Tema : The Power of Kids

  • Daftar lagu di bawah merupakan seluruh rangkaian lagu yang dibawakan di Grand Final Pentas Idola Cilik 3, baik itu dari kedua Grand Finalists maupun dari para bintang tamu. Untuk membedakan, lagu-lagu yang dibawakan Lintar dan Rio, khusus untuk pentas dan dikomentari oleh para komentator, akan di-highlight dengan warna emas .
SET LIST (Daftar Lagu yang Dibawakan)
Urutan Tampil Penampil Lagu (artis asli)
1 Lintar & Rio ft. ICIL DIVO "Symphoni Yang Indah" (Once)
2 Rio "Harmoni" (Padi)
3 Lintar "Aku Harus Jujur" (Kerispatih)
4 D'Masiv "Sudahi Perih ini" (D'Masiv)
5 12 Finalis Idola Cilik 3 "Persahabatan" (Sherina)
6 The Changcuters ft. 12 Finalis Idola Cilik 3 "Senandung Pertemanan" (The Changcuters)
7 Lintar ft. Charly ST12 "Saat Terakhir" (ST12)
8 Rio ft. Rian D'Masiv "Rindu Setengah Mati (D'Masiv)
9 ICIL DIVO "Kasih Tak Sampai" (Padi)
10 ICIL DIVO "Garuda Di Dadaku" (Netral)
11 ST12 "Saat Kau Jauh" (ST12)
12 Lintar & Rio Dance Medley - "Hampa Hatiku" (Ungu), "Meraih Mimpi" (J-Rocks), "Beraksi" (Kotak)
13 ST12 "Biarkan Aku Jatuh Cinta" (ST12)
14 Lintar ft. Rio Febrian "Aku Bertahan" (Rio Febrian)
15 Rio ft. (Once) "Dealova" (Once)
16 12 Finalis Idola Cilik 3 "Ibu Pertiwi" (cipt. Ismail Marzuki), "Satu Nusa Satu Bangsa" (cipt. Liberty Manik)
17 Lintar & Rio, 12 Finalis Idola Cilik 3, ICIL CHOIR

(ICIL DIVO, Angel, Zahra, Sivia, Ify, Agni)

"We Are The Champions" (Queen)

Rapor Grand Final Pentas Idola Cilik 3 (24 April 2010)[5][16]

WINNER: Halilintar Mahaputra Edi Morgen (Lintar)

RUNNER UP: Mario Stevano Aditya Haling (Rio)

SET LIST (Daftar Lagu yang Dibawakan)
Urutan Tampil Penampil Lagu (artis asli)
1 Lintar & Rio, 12 Finalis Idola Cilik 3,

7 ICIL CHOIR (Gabriel, Patton, Debo, Sivia, Sila, Ify, Agni)

"Buka Hatimu" (Armada)
2 Goliath ft. 15 ICIL CHOIR

(Gabriel, Debo, Sivia, Sila, Ify, Agni, Alvin, Nova,

Nyopon, Dea, Olivia, Deva, Zevana, Keke, Rizky)

"Masih Di Sini Masih Denganmu" (Goliath)
3 Salju "Musim Yang Bahagia" (Salju)
4 Mahkota Band ft. 7 ICIL CHOIR (Gabriel, Patton,

Debo, Sivia, Sila, Ify, Agni)

"Jangan Ganggu Dulu" (Mahkota Band)
5 Nidji "Ku Takkan Bisa" (Nidji)
6 Super Idola Band "Disco Lazy Time" (Nidji)
7 Rio ft. Joe Sandy (The Master) "Sang Pemimpi" (Gigi)
8 Lintar ft. Limbad (The Master) "Sang Penghibur" (Padi)
9 Gita Gutawa ft. Vaness (The Master Jr) "Malu Tapi Malu" (Gita Gutawa ft. Maia Estianty)
10 12 Finalis Idola Cilik 3 "Dengarkan Curhatku" (Vierra)
11 Rio & Lintar ft. 8 ICIL CHOIR (Gabriel, Sivia, Debo,

Patton, Alvin, Ray, Zevana, Keke)

"Bersatulah Indonesia" (cipt. Liliana Tanoesoedibjo)
12 Indo Beatbox ft. Acapella Idola (Gabriel, Sivia, Sila,

Ify, Debo, Patton, Agni, Alvin, Ray, Zevana, Keke)

Medley "Surilang" (Betawi) ,"Paris Barantai" (Banjar),

"Cublak-Cublak Suweng" (Jawa Tengah)

13 Rio & Lintar ft. Giring Nidji "Indonesia Pusaka" (cipt. Ismail Marzuki)
14 Nidji ft. 12 Idola Cilik 3 "Laskar Pelangi" (Nidji)
15 Gita Gutawa "Harmoni Cinta" (Gita Gutawa)
16 Uncle Joe (Johan Jaffar) "Papa Rock n Roll" (The Dance Company)
17 Om Dave (Dave Hendrik) "Lelaki Hebat" (Seventeen)
18 Rio ft. Ify (Piano) Lagu Kemenangan

"Rindukan Dirimu" (cipt. Rian D'Masiv)[15]

19 Lintar ft. Agni (Gitar) Lagu Kemenangan

"Bundaku" (cipt. Giring Nidji)[15]

20 Super Idola Band "Ambilkan Bulan Bu" (cipt. A. T Mahmud),

"Akulah Dia" (Drive)

21 Lintar, Rio, Alvin, Ozy, Deva, Ray "Jangan Putus Asa" (cipt. Rian D'Masiv)
22 Mizta D "Memble Tapi Kece" (Mizta D)
23 Saykoji "Merah Putih" (Saykoji)
24 Soul ID "A Ye O" (Soul ID)
25 SKJ '94 "Skutermatik" (SKJ '94)
26 Mizta D, Saykoji, Soul ID, SKJ '94 "Main Ular-Ularan" (cipt. Ibu Soed)
27 Lintar & Rio "Mengejar Matahari" (Ari Lasso)
28 Kak Ucie (Ucie Nurul), Kak Winda (Winda Viska),

Kak Oni (Oni Krisnerwinto), Om Duta (Duta Sheila On 7)

"Untukku" (Kahitna)
29 5 Besar Idola Cilik 3 (Lintar, Rio, Alvin, Nova, Ozy) "Jangan Menyerah" (D'Masiv)
Encore Lintar (Winner) Lagu Kemenangan

"Bundaku" (cipt. Giring Nidji)

Hasil Pentas Idola Cilik 3

Legenda
Perempuan Laki-laki 14 Besar Tempat Kedua Juara
Tidak lanjut/Langsung SMS Tertinggi Aman Aman pertama Aman kedua Aman ketiga Aman keempat Eliminasi Aman oleh juri
Tahap: Finalis Final
Posisi: 14 Besar 13 Besar 12 Besar 11 Besar 10 Besar 9 Besar 8 Besar 7 Besar 6 Besar 5 Besar 5 Besar 4 Besar 3 Besar 2 Besar
1 Halilintar Lintar Maha Putra Edi Morgen 2nd 1st 1st 1st 2nd 3rd 3rd 2nd 5th 1st 1st 1st 1st Juara
2 Mario Rio Stevano Aditya Haling 3rd 2nd 5th 2nd 1st 1st 1st 4th 1st 2nd 2nd 3rd 2nd Tempat kedua
3 Alvin Jonathan Sidunata 11th 3rd 7th 6th 8th 2nd 4th 1sr 3rd 3rd 3rd 2nd 3rd
4 Nova Chintya Sinaga 9th 9th 11th 5th 5th 7th 5th 5th 4th Aman 4th 4th
5 Ahmad Fauzi Ozy Adriansyah 6th 5th 2nd 3rd 3rd 4th 2nd 3rd 2nd 4th 5th
6 Marclif Nyopon Korompis 5th 6th 3rd 7th 4th 6th 7th 6th 6th
7 Dea Christa Amanda 8th 12th 10th 9th 6th 8th 6th 7th
8 Daudtha William Waas 1st 7th 4th 4th 7th 5th 8th
9 Olivia Ruth Tiurmaida Pasaribu 10th 11th 8th 10th 9th 9th
10 Anak Agung Ngurah Deva Ekada Saputra 7th 4th 9th 8th 10th
11 Muhammad Raynald Ray Prasetya 4th 8th 6th 11th
12 Zevana Arga Ane Angesti 13th 10th 12th
13 Gabriel Angeline Talitha Keke Pangemanan 12th 13th
14 Rizky Maulana 14th
  • Catatan = Pada 5 besar, Nova dinyatakan tinggal kelas karena SMS nya terendah. Namun, ia tidak jadi tersisih karena ia mendapatkan Wildcard dari para juri dan dibabak 5 besar yang sebenarnya (minggu selanjutnya), sms dari Ozy ternyata terendah dan menyebabkan ia harus tinggal kelas.

Posisi Peserta Berdasarkan SMS

Tahap: Finalis Final
Posisi: 14 Besar 13 Besar 12 Besar 11 Besar 10 Besar 9 Besar 8 Besar 7 Besar 6 Besar 5 Besar 5 Besar(2) 4 Besar 3 Besar 2 Besar
1 Daud Lintar Lintar Lintar Rio Rio Rio Alvin Rio Lintar Lintar Lintar Lintar Lintar
2 Lintar Rio Ozy Rio Lintar Alvin Ozy Lintar Ozy Rio Rio Alvin Rio Rio
3 Rio Alvin Nyopon Ozy Ozy Lintar Lintar Ozy Alvin Alvin Alvin Rio Alvin
4 Ray Deva Daud Daud Nyopon Ozy Alvin Rio Nova Ozy Nova Nova
5 Nyopon Ozy Rio Nova Nova Daud Nova Nova Lintar Nova Ozy
6 Ozy Nyopon Ray Alvin Dea Nyopon Dea Nyopon Nyopon
7 Deva Daud Alvin Nyopon Daud Nova Nyopon Dea
8 Dea Ray Olivia Deva Alvin Dea Daud
9 Nova Nova Deva Dea Olivia Olivia
10 Olivia Zevana Dea Olivia Deva
11 Alvin Olivia Nova Ray
12 Keke Dea Zevana
13 Zevana Keke
14 Rizky

Bintang Tamu

Babak Bintang Tamu
14 Besar N/A
13 Besar J-Rocks
12 Besar Alexa
11 Besar Gigi
10 Besar Armada
9 Besar Super Idola
8 Besar The Dance Company
7 Besar Afgan
Nidji
6 Besar Idola Cilik 2
RAN
5 Besar Icil Divo
Geisha
5 Besar The Virgin
4 Besar D'Masiv
Super Idola
3 Besar Kangen Band
Grand Final ST 12
The Changcuters
D'Masiv
Once
Rio Febrian
Choir Idola Cilik
Icil Divo

Acapella Idola

Rapor GF Nidji
Gita Gutawa
Idola Cilik 1-3
Super Idola
Salju
Mahkota Band
Goliath
Mizta D
Saykoji
Soulful ID

Album Kompilasi

Dunia Idola adalah album kompilasi yang berisikan 8 lagu baik lagu original maupun lagu cover yang dinyanyikan oleh 14 finalis peserta Idola Cilik 3. Album ini dirilis tahun 2010.

Pranala luar

Didahului oleh:
Musim Kedua (2008-2009)
Idola Cilik
Musim Ketiga (2009-2010)
Diteruskan oleh:
Musim Keempat (2012-2013)
  1. ^ Sasongko, Darmadi (15 September 2009). "RCTI Segera Gelar Kontes 'IDOLA CILIK 3'". KapanLagi. Diakses tanggal 30 September 2020. 
  2. ^ a b RCTI (13 Desember 2009). "AUDISI IDOLA CILIK HASILKAN 42 ANAK MENUJU PENTAS". Web Archive. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  3. ^ Damh, Mark (19 Januari 2010). "14 besar finalis Idola Cilik 3". Blogspot. Diakses tanggal 1 Oktober 2010. 
  4. ^ a b Supernovaic3 (21 Maret 2010). "Nova got Wildcard and save to Big 5 (Part II)". Wordpress. Diakses tanggal 1 Oktober 2010. 
  5. ^ a b Rachmawati, Yunita (26 April 2010). "Penuhi Mimpi Almarhum Ayah, Lintar Juara 'IDOLA CILIK 3'". Berita Elektronik. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  6. ^ Anggreati, Rose (5 Oktober 2010). "Ingin Terkenal seperti Obiet? Buruan Daftar Idola Cilik!". Okezone. Diakses tanggal 2020-10-01. 
  7. ^ a b Sompotan, Johan (14 Januari 2010). "Idola Cilik 3, Jadi Bintang Harus Berpendidikan". Berita Elektronik. Diakses tanggal 4 Oktober 2010. 
  8. ^ a b c d e Damh, Mark (Desember 2009). "Idola Cilik 3". Idola Cilik Review. Diakses tanggal 1 Oktober 2010. 
  9. ^ a b c d e "Idola Cilik 3". Wordpress. 2009–2010. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  10. ^ Majalah Girls. (2010, Maret 3). Buklet Wawancara Eksklusif 14 Besar Kontestan Idola Cilik 3. Majalah Girls Edisi 15 (Tahun V). Bonus.
  11. ^ a b Endah, Sri Wahyuningsih (2011). "KOMODIFIKASI ANAK DALAM TAYANGAN TELEVISI (KAJIAN TERHADAP PROGRAM IDOLA CILIK 3)". UNDIP Website. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  12. ^ RCTI (17 Januari 2010). "Aksi 13 Finalis dalam Pentas Idoia". RCTI (Web Archive). Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  13. ^ RCTI (12 Februari 2010). "Aksi 10 Finalis Dalam Pentas Idola". RCTI (Web Archive). Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  14. ^ Sari, Nursita (4 Mei 2010). "GRAND FINAL PENTAS IDOLA CILIK 3 (17 APRIL 2010) LIVE DARI ICC MGK KEMAYORAN JAKARTA". Blogspot. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  15. ^ a b c Tresnadi, Tomi (13 April 2010). "Lintar vs Rio di Grand Final Idola Cilik 3". Berita Elektronik. Diakses tanggal 1 Oktober 2020. 
  16. ^ Sari, Nursita (5 Mei 2010). "GRAND FINAL RAPOR IDOLA CILIK 3". Blogspot. Diakses tanggal 1 Oktober 2020.