Lompat ke isi

The Voice Kids Indonesia (musim 4)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pembawa acaraAnanda OmeshJuriRizky Febian & Yura Yunita
Isyana Sarasvati
Marcell Siahaan

The Voice Kids Indonesia Musim Keempat adalah kelanjutan dari acara televisi realitas pencarian bakat The Voice Kids Indonesia yang mulai mengudara di GTV pada tahun 2021. The Voice Kids Indonesia kembali lagi setelah berhenti dua tahun pada 2019 dan 2020. Pendaftaran daring di situs resminya mulai dibuka bulan Februari 2020. Proses audisi utama digelar di 2 kota besar di Indonesia, yakni Bandung dan Jakarta. Acara ini awalnya direncanakan tayang pada tahun 2020, kemudian sempat ditunda dalam jangka waktu yang lama dikarenakan semakin meluasnya pandemi COVID-19, namun pada 1 Januari 2021, GTV memberi kepastian bahwa acara ini tetap akan digelar pada tahun 2021. Musim ini pertama kali tayang mulai 4 Februari 2021.[1][2]

Pembawa Acara & Coach

Pada bulan Januari 2021, diumumkan bahwa Agnez Mo dan Kaka Slank tidak akan kembali sebagai coach di musim keempat. Posisi mereka digantikan oleh Isyana Sarasvati yang sebelumnya menjadi coach pada The Voice Indonesia musim keempat, Rizky Febian, dan Yura Yunita yang merupakan jebolan The Voice Indonesia musim pertama. Untuk pertama kalinya dalam sejarah The Voice Kids Indonesia, Rizky dan Yura dipasangkan menjadi duo coach. Sementara itu, posisi Marcell Siahaan sebagai juri bertahan pada musim ini.

Ananda Omesh kembali dipercaya menjadi pembawa acara selama empat musim berturut-turut. Sementara, Ersa Mayori yang sebelumnya menjadi pembawa acara pembantu untuk mendampingi Omesh pada musim pertama dan kedua kembali mengisi acara ini setelah absen pada musim ketiga.[2][3]

Pembawa Acara

Ko-presenter

Coach

Jadwal Audisi

Kota Audisi Lokasi Audisi Tanggal Audisi Waktu Audisi
(waktu setempat)
Bandung, Jawa Barat Fox Harris Hotel 2 Februari 09.00–18.00
Balikpapan, Kalimantan Timur Hotel Neo+
Padang, Sumatra Barat Whiz Prime Hotel
Kupang, Nusa Tenggara Timur Sahid T-More Hotel 9 Februari
Surabaya, Jawa Timur Batiqa Hotel Darmo
Denpasar, Bali Neo Hotel 16 Februari
Medan, Sumatra Utara Harper Wahid Hasyim Hotel
Makassar, Sulawesi Selatan Pesonna Hotel
Batam, Kepulauan Riau Zia Boutique Hotel 23 Februari
Yogyakarta, DI Yogyakarta Sahid Raya Hotel
Jakarta, DKI Jakarta MNC Studios Tower 2 29 Februari-1 Maret
Audisi online 2–15 Maret

Tim

Coach 72 Besar
Isyana Sarasvati
Alisha Nadira Lubis Diajeng Roro Sekartaji Ni Putu Ananda Savira & Dhevira Felicia
Nafisa Pua Geno Fransisca Sherlyta Kusuma Mirai Naziel Nugroho
Nikita Mawarni Hijrah Awaliah Andari Ghatfaan Rifki
Nafisah Alayyah Tesalonika Imanuel Silalahi Shyla Fredericka
Alicya Zarabelle Aisha Dama Candrika
Rizky Febian & Yura Yunita
Muhammad Fakhrizal Husaini Cheryl Xaviera Christabel Larissa Biel Felixia
Mia Zaskiyya Prisella Kiansty Talubun Regita Pramesti Suseno
Ni Putu Kiera Putri Iza Winata Faith Christabelle Olivia Christie Basaria Tarihoran
Celine Gabrielle Michaella Kaleanararya Putri Dimitri Joanna Grania Wenthe
Chelsea Jove Sutrisno Pardede Adrya Putri Gita Asmara
Marcell Siahaan
Marcellino Putra Nugraha Maulidina Ulfi Britney Kimberly Gunawan
Matthew Mashandro Eltan Abbygayle Callista Putu Intan Yura Shibata
Nakeisha Anjali Perdana Safeenah Vidri Fathira Keke Amanda Prisilia Saragih Manihuruk (Ginting)
Farel Ibnu Dofi Esther Freya Herman Siregar
Amanda Natania Maren

Audisi Buta (Blind Audition)

Tombol warna
   Coach menekan tombol "I WANT YOU"
     Peserta bergabung tim coach tanpa memilih
     Peserta memilih untuk bergabung dengan tim coach
     Peserta tereliminasi karena tidak satupun coach menekan tombol "I WANT YOU"
     Semua coach berputar
  Coach menekan tombol "I WANT YOU", tetapi diblokir oleh Marcell dari mendapatkan peserta
  Coach menekan tombol "I WANT YOU", tetapi diblokir oleh Yura & Rizky dari mendapatkan peserta
  Coach menekan tombol "I WANT YOU", tetapi diblokir oleh Isyana dari mendapatkan peserta

Episode 1 (4 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Muhammad Fakhrizal Husaini (12, Medan) "Tum Mi Ho"
(dari Aashiqui 2)
Arjit Singh
2 Alisha Nadira Lubis (15, DKI Jakarta) "Amin Paling Serius" Sal Priadi ft. Nadin Amizah
3 Petran Misael Manno (13, Ruteng, NTT) "Karena Su Sayang" Near feat. Dian Sorowea
4 Cheryl Xaviera (10, Salatiga) "7 Rings" Ariana Grande
5 Diajeng Roro Sekartaji (12, Lumajang) "Untuk Hati Yang Terluka." Isyana Sarasvati
6 Michelle Tanuwijaya (14, Bekasi) "Nonton Bioskop" Benyamin S
7 Larissa Biel Felixia (12, Tangerang) "Hoolala" Yura Yunita
8 Marcellino Putra Nugroho (13, Solo) "Banyu Langit" Didi Kempot
9 Hadijah Shahab (12, Jakarta) "Everything at Once" Lenka
10 Sheera Katya Ariana (10, Denpasar) "This Love"
(dari Descendants of the Sun)
Davichi

Episode 2 (5 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Ni Putu Ananda Safira (Chevira) & Dhevira Felicia (12, Bali) "Into The Unknown"
(dari Frozen II)
Idina Menzel ft. Aurora
2 Mia Zaskiyya (14, Yogyakarta) "Aisyah Istri Rasulullah" Syakir Daulay
3 Maulidina Ulfi (15, Padang) "Bukan Cinta Biasa" Siti Nurhaliza
4 Giovano Widayanto (7, Banyuwangi) "Menunggu Kamu" Anji
5 Britney Kimberly Gunawan (14, Garut) "Lathi" Sara Fajira ft. Weird Genius 1
6 Nafisa Pua Geno (13, Surabaya) "Dance Monkey" Tones and I
7 Jaena Amelia (12, Tangerang) "Bertaut" Nadin Amizah
8 Matthew Mashandro Eltan (12, Semarang) "Ekspektasi" Kunto Aji
9 Violeta Ratu (13, Surabaya) "I Love You 3000" Stephanie Poetri
10 Prisella Kiansty Talubun (14, Ambon) "It's a Man's Man's Man's World" James Brown
11 Nakisha Thalita (12, Bandung) "I See The Light" Mandy Moore & Zachary Levi
12 Putri Safa (14, Jakarta) "Lose" NIKI
Catatan
  • ^1 Yura & Rizky mencoba untuk memblokir Isyana, namun tombol blokir tidak berlaku karena Isyana berputar terlebih dahulu.

Episode 3 (11 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Abbygayle Callista (14, Jakarta) "Selow" Wahyu Selow
2 Fransisca Sherlyta Kusuma (13, Salatiga) "Sikap Duniawi" Isyana Sarasvati
3 Vasilysa Stefanovna (11, Malang) "Mungkin Hari Ini Esok atau Nanti" Anneth Delliecia
4 Regita Pramesti Suseno (11, Surabaya) "Anoman Obong" Soimah Pancawati
5 Putu Intan Yura Shibata (15, Bali) "First Love" Hikaru Utada
6 Ghatfaan Rifki (13, Semarang) "Pamer Bojo" Didi Kempot
7 Chefa I.G Sapay (14, Kupang) "Reflection"
(dari Mulan)
Christina Aguilera
8 Mirai Naziel Nugroho (13, Solo) "Someone You Loved" Lewis Capaldi
10 Arrul Erwandy (15, Batam) "Seperti Mati Lampu" Nassar
11 Athafariq Agani (11, Padang) "Seandainya Aku Punya Sayap" Rita Butar-butar
12 Ni Putu Kiera Putri Winata (14, Denpasar) "Bohemian Rhapsody" Queen 2
13 Fauziah Nazwari (13, Cianjur) "Biarlah Merana" Rita Sugiarto
Catatan
  • ^2 Yura & Rizky memencet tombol blokir untuk Isyana, namun blokir tersebut dianulir karena Isyana tidak memencet tombol di penampilan ini.

Episode 4 (12 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Faith Christabelle (15, Tangerang) "Before You Go" Lewis Capaldi
2 Nakeisha Anjali Perdana (10, Balikpapan) "Believer" Imagine Dragons
3 Salwa Daniyah (11, Bandung) "Gang Kelinci" Lilis Suryani
4 Nikita Mawarni (13, Medan) "New York, New York" Frank Sinatra
5 Badnur Razky (12, Pekanbaru) "Zapin Melayu" Lesti
6 Safeenah Vidri Fathira (15, Padang) "Pura-Pura Lupa" Mahen
7 Carissa Halena (15, Surabaya) "Lowkey" NIKI
8 Olivia Christie Basaria Tarihoran (15, Jakarta) "Kamu dan Kenangan" Maudy Ayunda
9 Mawaddatun Nadiyah (14, Bukittinggi) "I'd Rather Go Blind" Etta James
10 Hijrah Awaliah Andari (12, Makassar) "Kejora" Lesti
11 Grace Joy Lim (13, Medan) "天亮了"
("Tian Liang Le")
Nesia
12 Keke Amanda Prisilia SM Saragih (13, Bogor) "Butet" Viky Sianipar

Episode 5 (18 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Celine Gabriele (12, Surabaya) "Psycho" Red Velvet
2 Michaella Kalea (12, Semarang) "Don't Know Why" Norah Jones
3 Jurice Benu (15, Kupang) "Monolog" Pamungkas
4 Joanna Grania Wenthe (14, Palangkaraya) "Harus Bahagia" Yura Yunita
5 Nafisah Alayyah (12, Medan) "I Like You So Much" Honey Jemlan
6 Marizah Ardani (15, Medan) "Melukis Senja" Budi Doremi
7 Farel Ibnu Dofi (14, Bukittinggi) "Ummi Tsumma Ummi" Ai Khodijah
8 Putri Rahayu (13, Bandung) "What's Up" 4 Non Blondes
9 Esther Freya (15, Semarang) "Rumpang" Nadin Amizah
10 Tesalonika Imanuel Silalahi (15, Jakarta) "All In My Head" Tori Kelly
11 Anak Agung Luna (13, Denpasar) "We Found Love" Rihanna
12 Bianca Sava (12, Medan) "Fana Merah Jambu" Fourtwnty

Episode 6 (19 Februari 2021)

No. Urut Kontestan (Asal Kota) Lagu Penyanyi Asli Pilihan Coach dan Kontestan
Marcell Yura & Rizky Isyana
1 Chelsea Jove Sutrisno Pardede (14, Batam) "You Give Love A Bad Name" Bon Jovi
2 Herman Siregar (13, Medan) "Sekali Ini Saja" Glenn Fredly
3 Grace Hotmian Estherlina Siahaan (14, Jakarta) "Kali Kedua" Raisa
4 Amanda Natania Maren (14, Semarang) "Menahan Rasa Sakit" Putri Delina
5 Shyla Federicka (12, Semarang) "Kepada Perang" Ahmad Albar
6 Adam Al Arifi (15, Banyuwangi) "My Way" Frank Sinatra
7 Flora Mai Murawati (14, Jakarta) "Jangan" Marion Jola feat. Rayi Putra
8 Adrya Putri Gita Asmara (13, Lampung) "Cuek" Rizky Febian
9 Alycia Zarabelle (11, Batam) "Jangan Marah" Trio Kwek Kwek
10 Aisha Dama Candrika (10, Yogyakarta) "I Got You (I Feel Good)" James Brown
11 Yusuf Dwi Sumarno (15, Palembang) "Ayah" Seventeen
12 Zefanya Meliana Situmorang (10, Tangerang) "Lihat Lebih Dekat" Sherina

Peserta yang Pernah Mengikuti Acara Televisi Lainnya

Sebelum mengikuti The Voice Kids Indonesia pada musim ini, beberapa peserta di bawah ini sebelumnya sudah mengikuti ajang pencarian bakat atau acara televisi lainnya di beberapa stasiun televisi swasta, di antaranya:

Peserta Acara TV Musim Hasil terbaik Catatan
Alisha Nadira Lubis Indonesian Idol Junior 2 Babak Grup *
Badnur Razky 3 Babak Eliminasi II *
Britney Kimberly Gunawan 1 Babak Eliminasi II *
Idola Cilik 5 Babak Menuju Pentas *
Indonesian Idol Junior 2 Babak 13 besar *
3 Babak Showcase *
Chelsea Jove The Voice Kids Indonesia 3 Babak Blind Audition *
Cheryl Xaviera Indonesian Idol Junior 3 Babak Eliminasi I *
Hadijah Shahab Tangan-Tangan Mungil - - Berperan sebagai Lilu, karakter robot mungil.
Larissa Biel Indonesian Idol Junior 3 Babak Eliminasi I *
Mirai Naziel Nugroho Babak 8 besar *
Nakisha Thalita Babak Eliminasi I *
Nikita Mawarni Babak Eliminasi I *
Olivia Christie Basaria Tarihoran Pop Academy (2020) Babak 40 besar *
Safeenah Vidri The Voice Kids Indonesia 2 Babak Blind Audition *
Vasilysa Stefanovna Indonesian Idol Junior 3 Babak Eliminasi I *

Pranala luar

Referensi