Hua Mulan
Tampilan
Hua Mulan (花木蘭) | |
---|---|
Penampilan perdana | Ballad of Mulan |
Pencipta | Guo Maoqian |
Didasarkan dari | Musical Records of Old and New |
Informasi | |
Jenis kelamin | Perempuan |
Pekerjaan | Prajurit |
Asal | Wei Utara |
Kewarganegaraan | Tiongkok |
Hua Mulan | |||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hanzi tradisional: | 花木蘭 | ||||||||||||||||||||
Hanzi sederhana: | 花木兰 | ||||||||||||||||||||
|
Hua Mulan (Hanzi: 花木蘭) adalah seorang pejuang wanita legendaris yang menjadi panutan heroik bagi para pahlawan-pahlawan bangsa Han pada zaman-zaman berikutnya.
Hua Mulan diketahui adalah seorang wanita dari keluarga petani yang hidup di Zaman Dinasti Utara dan Selatan.
Kawah Hua Mulan yang berada di Venus dinamai menurut namanya.[1][2]
Referensi
- ^ Russell, Joel F., Schaber, Gerald G. (March 1993). "Named Venusian craters". In Lunar and Planetary Inst., Twenty-Fourth Lunar and Planetary Science Conference. Bibcode:1993LPI....24.1219R.
- ^ "Venus Crater Database". Lunar and Planetary Institute of the Universities Space Research Association. Diakses tanggal 2011-05-06.