Lompat ke isi

Chelsea F.C. musim 2022–23

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Chelsea
Musim 2022–23
PemilikAmerika Serikat Todd Boehly
Clearlake Capital
Amerika Serikat Mark Walter
Swiss Hansjörg Wyss
KetuaAmerika Serikat Todd Boehly
Kepala pelatihJerman Thomas Tuchel
hingga 7 September 2022[1]
Inggris Graham Potter
mulai 8 September 2022[2]
StadionStamford Bridge
Liga Utama InggrisPeringkat ke-5
Piala FAPutaran ketiga
Piala EFLPutaran ketiga
Liga Champions UEFABabak grup
Pencetak gol terbanyakLiga:
Raheem Sterling
(3 gol)
Seluruh kompetisi:
Raheem Sterling
(3 gol)
Jumlah penonton kandang tertinggi39.953
(vs. Leicester City,
27 Agustus 2022,
Liga Utama Inggris)
Jumlah penonton kandang terendah39.923
(vs. West Ham United,
3 September 2022,
Liga Utama Inggris)
Rata-rata jumlah penonton kandang di liga39.941
Kemenangan terbesar2–1
(vs. Leicester City (K), 27 Agustus 2022, Liga Utama Inggris)
(vs. West Ham United (K), 3 September 2022, Liga Utama Inggris)
Kekalahan terbesar0–3
(vs. Leeds United (T), 21 Agustus 2022, Liga Utama Inggris)
Kostum kandang
Kostum tandang
2023–24 →
Seluruh statistik akurat per 3 September 2022.

Musim 2022–23 adalah musim kompetitif Chelsea ke-109, musim ke-34 berturut-turut pada liga sepak bola papan atas di Inggris, sekaligus musim ke-31 berturut-turut di Liga Utama Inggris, serta tahun ke-117 sejak terbentuk sebagai sebuah klub sepak bola. Selain di Liga Utama Inggris, pada musim ini Chelsea juga tampil pada kejuaraan domestik Piala FA 2022–2023 dan Piala EFL 2022–2023 serta pada kompetisi klub Eropa Liga Champions UEFA 2022–2023. Musim ini mencakup periode mulai 1 Juli 2022 hingga 30 Juni 2023.

Kostum pemain

Kandang
Kandang alt.
Tandang
Tandang alt.
PG. 1

Staf kepelatihan

Posisi Nama
Kepala pelatih Inggris Graham Potter
Asisten kepala pelatih Skotlandia Billy Reid
Pelatih tim utama Swedia Björn Hamberg
Spanyol Bruno
Asisten pelatih Inggris Anthony Barry
Pelatih penjaga gawang Inggris Ben Roberts
Portugal Henrique Hilário
Asisten pelatih penjaga gawang Inggris James Russell

Pemain

Tim utama

Pemain dan nomor kostum akurat per 2 September 2022.[3] Jumlah penampilan dan gol pada semua kompetisi per 3 September 2022.
Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain bisa saja memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Nama Posisi Tanggal lahir (Umur) Sejak Kontrak berakhir Bergabung dari Nilai transfer Tampil Gol
Penjaga gawang
1 Spanyol Kepa Arrizabalaga GK 3 Oktober 1994 (umur 30) 2018 2025[4] Spanyol Athletic Bilbao £71,5 juta[5] 124 0
13 Inggris Marcus Bettinelli GK 24 Mei 1992 (umur 32) 2021 2023[6] Inggris Fulham Bebas transfer[7] 1 0
16 Senegal Édouard Mendy GK 1 Maret 1992 (umur 32) 2020 2025[8] Prancis Rennes £22 juta[9] 99 0
Bek
6 Brasil Thiago Silva (kapten ke-3) CB 22 September 1984 (umur 40) 2020 2023[10] Prancis Paris Saint-Germain Bebas transfer[11] 88 5
14 Inggris Trevoh Chalobah CB/ DM 5 Juli 1999 (umur 25) 2018 2026[12] Inggris Akademi Chelsea N/A 31 4
21 Inggris Ben Chilwell LB / LWB 21 Desember 1996 (umur 28) 2020 2025[13] Inggris Leicester City £45 juta[14] 60 8
24 Inggris Reece James RB / RWB / CB 8 Desember 1999 (umur 25) 2018 2028[15] Inggris Akademi Chelsea N/A 128 10
26 Senegal Kalidou Koulibaly CB 20 Juni 1991 (umur 33) 2022 2026[16] Italia Napoli £33 juta[16] 5 1
28 Spanyol César Azpilicueta (Kapten) RB / CB / LB 29 Agustus 1989 (umur 35) 2012 2024[17] Prancis Marseille £7 juta[18] 481 17
32 Spanyol Marc Cucurella LB / LWB / CB 22 Juli 1998 (umur 26) 2022 2028[19] Inggris Brighton & Hove Albion £56 juta[20] 6 0
33 Prancis Wesley Fofana CB 17 Desember 2000 (umur 24) 2022 2029[21] Inggris Leicester City £70 juta[22] 1 0
Gelandang
5 Italia Jorginho (wakil kapten) DM / CM 20 Desember 1991 (umur 33) 2018 2023[23] Italia Napoli £50 juta[24] 194 28
7 Prancis N'Golo Kanté (kapten ke-4) CM/ DM 21 Maret 1991 (umur 33) 2016 2023[25] Inggris Leicester City £32 juta[26] 262 13
8 Kroasia Mateo Kovačić CM / DM 6 Mei 1994 (umur 30) 2018 2024[27] Spanyol Real Madrid £40 juta[28] 187 4
12 Inggris Ruben Loftus-Cheek AM/ CM 23 Januari 1996 (umur 28) 2014 2024[29] Inggris Akademi Chelsea N/A 128 13
19 Inggris Mason Mount (kapten ke-5) AM / CM 10 Januari 1999 (umur 25) 2017 2024[30] Inggris Akademi Chelsea N/A 166 30
20 Swiss Denis Zakaria DM 20 November 1996 (umur 28) 2022 2023[31] Italia Juventus Pinjaman (€3 juta)[32] 0 0
23 Inggris Conor Gallagher AM / CM 6 Februari 2000 (umur 24) 2019 2025 Inggris Akademi Chelsea N/A 5 0
30 Inggris Carney Chukwuemeka CM 20 Oktober 2003 (umur 21) 2022 2028[33] Inggris Aston Villa £20 juta[33] 0 0
Penyerang
9 Gabon Pierre-Emerick Aubameyang ST 18 Juni 1989 (umur 35) 2022 2024[34] Spanyol Barcelona £10,3 juta[35] 0 0
10 Amerika Serikat Christian Pulisic RW / LW / RWB 18 September 1998 (umur 26) 2019 2024[36] Jerman Borussia Dortmund £58 juta[37] 121 25
17 Inggris Raheem Sterling LW / RW / AM 8 Desember 1994 (umur 30) 2022 2027[38] Inggris Manchester City £47,5 juta[39] 6 3
18 Albania Armando Broja ST 10 September 2001 (umur 23) 2020 2026 Inggris Akademi Chelsea N/A 5 0
22 Maroko Hakim Ziyech RW / AM 19 Maret 1993 (umur 31) 2020 2025[40] Belanda Ajax £37 juta[41] 84 14
29 Jerman Kai Havertz ST / AM 11 Juni 1999 (umur 25) 2020 2025[42] Jerman Bayer Leverkusen £72 juta[43] 98 24

Transfer pemain

Jendela transfer musim panas

Masuk

Tanggal Pos. Pemain Dari Nilai transfer Ref.
1 Juli 2022 GK Wales Eddie Beach Inggris Southampton Dirahasiakan [44]
13 Juli 2022 FW Inggris Raheem Sterling Inggris Manchester City £47.500.000 [39][45]
16 Juli 2022 MF Jamaika Omari Hutchinson Inggris Arsenal Dirahasiakan [46]
DF Senegal Kalidou Koulibaly Italia Napoli £33.000.000 [16]
2 Agustus 2022 GK Amerika Serikat Gabriel Slonina Amerika Serikat Chicago Fire £8.100.000 [47][48]
4 Agustus 2022 MF Inggris Carney Chukwuemeka Inggris Aston Villa £20.000.000 [49][33]
DF Inggris Zak Sturge Inggris Brighton & Hove Albion Bebas transfer [50]
5 Agustus 2022 DF Spanyol Marc Cucurella £56.000.000 [20][51]
11 Agustus 2022 MF Inggris Tyler Dibling Inggris Southampton Dirahasiakan [52]
19 Agustus 2022 MF Italia Cesare Casadei Italia Inter Milan £13.000.000 [53]
31 Agustus 2022 DF Prancis Wesley Fofana Inggris Leicester City £70.000.000 [21][22]
1 September 2022 FW Gabon Pierre-Emerick Aubameyang Spanyol Barcelona £10.300.000 [34] [35]

Dipinjam dari

Tanggal Sampai Pos. Pemain Dari Nilai transfer Ref.
1 September 2022 Akhir musim MF Swiss Denis Zakaria Italia Juventus €3.000.000 [31][32]

Keluar

Tanggal No. Pos. Pemain Ke Nilai transfer Ref.
1 Juli 2022 2 DF Jerman Antonio Rüdiger Spanyol Real Madrid Bebas transfer [54]
4 DF Denmark Andreas Christensen Spanyol Barcelona [55][56]
41 MF Inggris George McEachran Tanpa klub [57]
42 MF Austria Thierno Ballo Austria Wolfsberger[a] [57][58]
GK Kroasia Karlo Ziger Kroasia Gorica [57][59]
DF Inggris Jake Clarke-Salter Inggris Queens Park Rangers [55][60]
MF Inggris Danny Drinkwater Tanpa klub [55]
MF Belgia Charly Musonda Spanyol Levante[b] [55]
12 Juli 2022 FW Republik Irlandia George Nunn Inggris Derby County [61][62]
20 Juli 2022 DF Inggris Josh Tobin Tanpa klub [62]
5 Agustus 2022 DF Amerika Serikat Matt Miazga Amerika Serikat FC Cincinnati Dirahasiakan [63]
9 Agustus 2022 11 FW Jerman Timo Werner Jerman RB Leipzig £25.300.000 [64][65]
15 Agustus 2022 MF Swedia Edwin Andersson Inggris Stoke City Bebas transfer [66]
23 Agustus 2022 33 DF Italia Emerson Inggris West Ham United £15.000.000 [67][68]
26 Agustus 2022 DF Inggris Luke Badley-Morgan Inggris Stoke City Dirahasiakan [69]
29 Agustus 2022 MF Inggris Ross Barkley Prancis Nice[c] Bebas transfer [70] [71]
1 September 2022 3 DF Spanyol Marcos Alonso Spanyol Barcelona[d] [72][73]
35 MF Skotlandia Billy Gilmour Inggris Brighton & Hove Albion £9.000.000 [74][75]
77 MF Inggris Tyler Dibling Inggris Southampton Dirahasiakan [76]
DF Belanda Xavier Mbuyamba Belanda Volendam [77]
MF Brasil Kenedy Spanyol Real Valladolid [78]
2 September 2022 FW Belgia Michy Batshuayi Turki Fenerbahçe Dirahasiakan [79]
Catatan
  1. ^ Habis kontrak pada 1 Juli 2022, Ballo bergabung ke Wolfsberger pada 12 Juli 2022
  2. ^ Habis kontrak pada 1 Juli 2022, Musonda bergabung ke Levante pada 16 Agustus 2022
  3. ^ Putus kontrak pada 29 Agustus 2022, Barkley bergabung ke Nice pada 4 September 2022
  4. ^ Putus kontrak pada 1 September 2022, Alonso bergabung ke Barcelona pada 2 September 2022

Dipinjamkan ke

Tanggal Sampai No. Pos. Pemain Ke Nilai transfer Ref.
1 Juli 2022 Akhir musim 9 FW Belgia Romelu Lukaku Italia Inter Milan £7.000.000 [80]
35 GK Finlandia Lucas Bergström Inggris Peterborough United Bebas transfer [44][81]
45 DF Irlandia Utara Sam McClelland Inggris Barrow [82]
GK Amerika Serikat Ethan Wady Inggris Woking [83]
4 Juli 2022 GK Inggris Nathan Baxter Inggris Hull City [84]
7 Juli 2022 70 GK Inggris Prince Adegoke Inggris Welling United [85]
9 Juli 2022 GK Inggris Jamie Cumming Inggris Milton Keynes Dons [86]
15 Juli 2022 DF Belanda Ian Maatsen Inggris Burnley [87]
22 Juli 2022 MF Inggris Tino Anjorin Inggris Huddersfield Town [88]
DF Inggris Henry Lawrence Inggris Milton Keynes Dons [89]
2 Agustus 2022 1 Januari 2023 GK Amerika Serikat Gabriel Slonina Amerika Serikat Chicago Fire [47]
5 Agustus 2022 Akhir musim DF Inggris Levi Colwill Inggris Brighton & Hove Albion [20][90]
10 Agustus 2022 31 DF Prancis Malang Sarr Prancis Monaco €750.000 [91][92]
30 Agustus 2022 20 FW Inggris Callum Hudson-Odoi Jerman Leverkusen Bebas transfer [93][94]
31 Agustus 2022 DF Ghana Baba Rahman Inggris Reading [95]
1 September 2022 39 MF Inggris Harvey Vale Inggris Hull City [96]
44 DF Wales Ethan Ampadu Italia Spezia [97]
31 Januari 2023 51 MF Inggris Joe Haigh Inggris Derby County [98]
Akhir musim 53 FW Inggris Jayden Wareham Inggris Leyton Orient [96]
54 MF Inggris Xavier Simons Inggris Hull City [99]
DF Inggris Dujon Sterling Inggris Stoke City [100]
FW Norwegia Bryan Fiabema Inggris Forest Green Rovers [96]

Nilai transfer keseluruhan

Pra-musim dan pertandingan persahabatan

Pada 19 April 2022, Chelsea mengumumkan bahwa mereka akan mengunjungi Amerika Serikat untuk tampil pada turnamen pra-musim FC Series bertemu Arsenal dalam sebuah pertandingan persahabatan.[101] Pada 18 Mei 2022, diumumkan bahwa dua pertandingan persahabatan Chelsea sebagai lanjutan FC Series akan dimainkan, melawan Club América dan Charlotte FC.[102] Pada 6 Juli 2022, diumumkan bahwa sekembalinya dari Amerika Serikat, Chelsea akan melanjutkan pra-musim di Italia dengan pertandingan melawan Udinese.[103]

      Menang       Seri       Kalah

Kompetisi

Catatan keseluruhan

Kompetisi Pertandingan pertama Pertandingan terakhir Mulai dari Rekor
Main M S K MG KG SG % Menang
Liga Utama Inggris 6 Agustus 2022 28 Mei 2023 Pekan 1 &&&&&&&&&&&&&&06.&&&&&06 &&&&&&&&&&&&&&03.&&&&&03 &&&&&&&&&&&&&&01.&&&&&01 &&&&&&&&&&&&&&02.&&&&&02 &&&&&&&&&&&&&&08.&&&&&08 &&&&&&&&&&&&&&09.&&&&&09 −1 00Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal..Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal.50,00
Piala FA Januari 2023 Putaran ketiga &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 +0 !
Piala EFL 9/10 November 2022 Putaran ketiga &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 +0 !
Liga Champions UEFA 6 September 2022 Babak grup &&&&&&&&&&&&&&01.&&&&&01 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&01.&&&&&01 &&&&&&&&&&&&&&00.&&&&&00 &&&&&&&&&&&&&&01.&&&&&01 −1 000Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal..Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal.0,00
Total &&&&&&&&&&&&&&07.&&&&&07 &&&&&&&&&&&&&&03.&&&&&03 &&&&&&&&&&&&&&01.&&&&&01 &&&&&&&&&&&&&&03.&&&&&03 &&&&&&&&&&&&&&08.&&&&&08 &&&&&&&&&&&&&010.&&&&&010 −2 00Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal..Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal.42,86

Terakhir diperbarui: 6 September 2022

Sumber: Soccerway

Liga Utama Inggris

Klasemen

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi atau degradasi
10 Fulham 38 15 7 16 55 53 +2 52
11 Crystal Palace 38 11 12 15 40 49 −9 45
12 Chelsea 38 11 11 16 38 47 −9 44
13 Wolverhampton Wanderers 38 11 8 19 31 58 −27 41
14 West Ham United 38 11 7 20 42 55 −13 40 Lolos ke babak grup Liga Eropa UEFA[a]
Sumber: Premier League
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak; 4) Jika tim-tim juara, degradasi, atau lolos kompetisi UEFA memiliki hasil imbang menurut aturan 1 sampai 3, maka diberlakukan aturan 4.1 sampai 4.3:
4.1) Poin yang diraih pada pertandingan antara tim-tim yang imbang; 4.2) Gol tandang pada pertandingan antara tim-tim yang imbang; 4.3) Pertandingan perebutan tempat (play-off) di tempat netral.[105]
Catatan:
  1. ^ West Ham United lolos ke babak grup Liga Eropa UEFA sebagai juara Liga Konferensi Eropa UEFA 2022–2023.

Ringkasan hasil

Keseluruhan Kandang Tandang
Main M S K GM GK SG Poin M S K GM GK SG M S K GM GK SG
6 3 1 2 8 9 −1 10 2 1 0 6 4 +2 1 0 2 2 5 −3

Terakhir diperbarui: 3 September 2022
Sumber: Premier League

Hasil per pekan

Pekan ke123456789101112131415161718
TempatAHAHAHAHAHAAHAHAHA
HasilMSKMKM
Posisi8796106
Sumber: Premier League
A = Tandang; H = Kandang; M = Menang; S = Seri; K = Kalah
Catatan: Position klasemen adalah setelah semua pertandingan berakhir pada pekan terkait, bukan setelah pertandingan yang dimainkan pada pekan terkait.

Pertandingan

Jadwal pertandingan untuk musim 2022–23 diumumkan pada 16 Juni 2022.[106]

      Menang       Seri       Kalah

Piala FA

      Menang       Seri       Kalah

Piala EFL

      Menang       Seri       Kalah

Liga Champions UEFA

Babak grup

Pengundian babak grup diadakan pada 25 Agustus 2022.[111] Jadwal pertandingan diumumkan pada 27 Agustus 2022.[112]

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi CHE MIL RBS ZAG
1 Inggris Chelsea 6 4 1 1 10 4 +6 13 Lolos ke Babak 16 besar 3–0 1–1 2–0
2 Italia Milan 6 3 1 2 12 7 +5 10 0–2 4–0 3–1
3 Austria Red Bull Salzburg 6 1 3 2 5 9 −4 6 Masuk ke Liga Eropa UEFA 1–2 1–1 1–0
4 Kroasia Dinamo Zagreb 6 1 1 4 4 11 −7 4 1–0 0–4 1–1
Sumber: UEFA
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria peringkat

      Menang       Seri       Kalah

Statistik

Penampilan

No. Posisi Pemain Liga Utama Inggris Piala FA Piala EFL Liga Champions UEFA Total
1 GK Spanyol Kepa Arrizabalaga 0 0 0 1 1
5 MF Italia Jorginho 6 0 0 1 7
6 DF Brasil Thiago Silva 6 0 0 0 6
7 MF Prancis N'Golo Kanté 2 0 0 0 2
8 MF Kroasia Mateo Kovačić 3 0 0 1 4
9 FW Gabon Pierre-Emerick Aubameyang 0 0 0 1 1
10 FW Amerika Serikat Christian Pulisic 6 0 0 1 7
12 MF Inggris Ruben Loftus-Cheek 6 0 0 0 6
14 DF Inggris Trevoh Chalobah 1 0 0 0 1
16 GK Senegal Édouard Mendy 6 0 0 0 6
17 FW Inggris Raheem Sterling 6 0 0 1 7
18 FW Albania Armando Broja 4 0 0 1 5
19 MF Inggris Mason Mount 6 0 0 1 7
21 DF Inggris Ben Chilwell 5 0 0 1 6
22 FW Maroko Hakim Ziyech 2 0 0 1 3
23 MF Inggris Conor Gallagher 5 0 0 0 5
24 DF Inggris Reece James 5 0 0 1 6
26 DF Senegal Kalidou Koulibaly 5 0 0 1 6
28 DF Spanyol César Azpilicueta 5 0 0 1 6
29 FW Jerman Kai Havertz 6 0 0 1 7
32 DF Spanyol Marc Cucurella 6 0 0 1 7
33 DF Prancis Wesley Fofana 1 0 0 1 2

Terakhir diperbarui: 6 September 2022
Sumber: FBref.com

Pencetak gol

Peringkat No. Posisi Pemain Liga Utama Inggris Piala FA Piala EFL Liga Champions UEFA Total
1 17 FW Inggris Raheem Sterling 3 0 0 0 3
2 5 MF Italia Jorginho 1 0 0 0 1
24 DF Inggris Reece James 1 0 0 0 1
21 DF Inggris Ben Chilwell 1 0 0 0 1
26 DF Senegal Kalidou Koulibaly 1 0 0 0 1
29 FW Jerman Kai Havertz 1 0 0 0 1
Total gol 8 0 0 0 8

Terakhir diperbarui: 3 September 2022
Sumber: FBref.com

Pengumpan gol

Peringkat No. Posisi Pemain Liga Utama Inggris Piala FA Piala EFL Liga Champions UEFA Total
1 32 DF Spanyol Marc Cucurella 2 0 0 0 2
2 6 DF Brasil Thiago Silva 1 0 0 0 1
17 FW Inggris Raheem Sterling 1 0 0 0 1
21 DF Inggris Ben Chilwell 1 0 0 0 1
24 DF Inggris Reece James 1 0 0 0 1
Total umpan gol 6 0 0 0 6

Terakhir diperbarui: 3 September 2022
Sumber: FBref.com

Nirbobol

Peringkat No. Posisi Pemain Liga Utama Inggris Piala FA Piala EFL Liga Champions UEFA Total
1 16 GK Senegal Édouard Mendy 1 0 0 0 1
Total nirbobol 1 0 0 0 1

Terakhir diperbarui: 6 Agustus 2022
Sumber: FBref.com

Kedisiplinan

No. Posisi Nama Liga Utama Inggris Piala FA Piala EFL Liga Champions UEFA Total
Diberikan kartu kuning Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu merah Diberikan kartu kuning Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu merah Diberikan kartu kuning Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu merah Diberikan kartu kuning Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu merah Diberikan kartu kuning Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu merah
10 FW Amerika Serikat Christian Pulisic 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
12 MF Inggris Ruben Loftus-Cheek 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
16 GK Senegal Édouard Mendy 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
17 FW Inggris Raheem Sterling 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
19 MF Inggris Mason Mount 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0
23 MF Inggris Conor Gallagher 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0
24 DF Inggris Reece James 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 0 0
26 DF Senegal Kalidou Koulibaly 2 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 3 1 0
29 FW Jerman Kai Havertz 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 0 0
32 DF Spanyol Marc Cucurella 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0
Jerman Thomas Tuchel 1 0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 2 0 1
Total kartu 16 2 1 0 0 0 0 0 0 3 0 0 19 2 1

Terakhir diperbarui: 6 September 2022
Sumber: FBref.com
Thomas Tuchel mendapat kartu kuning dan merah pada laga Liga Utama Inggris pekan ke-2 (Chelsea 2–2 Tottenham Hotspur), kemudian mendapat kartu kuning pada hari pertandingan 1 babak grup Liga Champions UEFA (Dinamo Zagreb 1–0 Chelsea).

Referensi

  1. ^ "Thomas Tuchel: Chelsea sack manager following Champions League defeat". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 7 September 2022. Diakses tanggal 7 September 2022. 
  2. ^ "Chelsea appoint Graham Potter to succeed Thomas Tuchel as manager". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 8 September 2022. Diakses tanggal 8 September 2022. 
  3. ^ "Tim utama". Chelsea F.C. Diakses tanggal 2 September 2022 2022. 
  4. ^ "Kepa pays termination clause". Athletic Bilbao. 8 Agustus 2018. Diakses tanggal 8 Agustus 2018. 
  5. ^ Fifield, Dominic (7 Agustus 2018). "Chelsea to pay £71.6m for Athletic Bilbao goalkeeper Kepa Arrizabalaga". The Guardian (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 14 Agustus 2018. 
  6. ^ "Marcus Bettinelli signs for Chelsea". chelseafc.com. 28 Juli 2021. 
  7. ^ "Blues sign former Fulham keeper Bettinelli". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 28 Juli 2021. Diakses tanggal 31 Agustus 2021. 
  8. ^ "Chelsea transfer news: Edouard Mendy makes Chelsea move". Chelsea F.C. Diakses tanggal 24 September 2020. 
  9. ^ "Chelsea sign goalkeeper from Rennes for £22m on five-year deal". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 24 September 2020. Diakses tanggal 24 September 2020. 
  10. ^ "Thiago Silva extends Chelsea contract" (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 3 Januari 2022. Diakses tanggal 4 Januari 2022. 
  11. ^ "Thiago Silva: Chelsea sign former Paris Saint-Germain defender on initial one-year deal". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 28 Agustus 2020. Diakses tanggal 25 April 2021. 
  12. ^ "Chalobah menyetujui kesepakatan jangka panjang baru dengan Chelsea". Chelsea FC. 5 November 2021. Diakses tanggal 5 November 2021. 
  13. ^ "Leicester City Confirm Transfer Of Ben Chilwell To Chelsea". Leicester City F.C. 26 Agustus 2020. Diakses tanggal 15 September 2020. 
  14. ^ "Ben Chilwell: Chelsea sign Leicester defender on five-year deal for £45m". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 26 Agustus 2020. Diakses tanggal 15 September 2020. 
  15. ^ "New six-year deal for James". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 5 September 2022. Diakses tanggal 6 September 2022. 
  16. ^ a b c "Kalidou Koulibaly: Chelsea complete deal for Napoli centre back". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 16 Juli 2022. Diakses tanggal 17 Juli 2022. 
  17. ^ "Chelsea: Captain Cesar Azpilicueta signs new contract to 2024". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 4 Agustus 2022. Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  18. ^ "Azpilicueta signs" (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 24 Agustus 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 Agustus 2012. Diakses tanggal 24 Agustus 2012. 
  19. ^ Fabrizio Romano (5 Agustus 2022). "Chelsea confirm Marc Cucurella signing from Brighton in £62m deal". The Guardian (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  20. ^ a b c "Brighton and Chelsea agree Cucurella fee worth up to £63m". The Athletic (dalam bahasa Inggris). 5 Agustus 2022. Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  21. ^ a b "Fofana merapat ke Chelsea". chelseafc.com. Chelsea F.C. 31 Agustus 2022. Diakses tanggal 31 Agustus 2022. 
  22. ^ a b "Wesley Fofana: Chelsea sign 21-year-old French defender from Leicester City for £70m". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 31 Agustus 2022. Diakses tanggal 31 Agustus 2022. 
  23. ^ "Jorginho: Napoli midfielder joins Chelsea on five-year deal". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 14 Juli 2018. Diakses tanggal 14 Juli 2018. 
  24. ^ "Jorginho becomes a Blue" (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. Diakses tanggal 14 Juli 2018. 
  25. ^ Fifield, Dominic (23 November 2018). "Sarri hopes Hazard will follow Kanté's lead and sign new Chelsea deal". The Guardian (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 23 November 2018. 
  26. ^ "N'Golo Kante seals £32m transfer from Leicester to Chelsea". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 16 Juli 2016. Diakses tanggal 16 Juli 2016. 
  27. ^ "Mateo Kovacic joins Chelsea on a permanent deal". chelseafc.com. 1 Juli 2019. 
  28. ^ "Official Announcement: Kovacic". realmadrid.com. 1 Juli 2019. 
  29. ^ "Ruben Loftus-Cheek signs new long-term Chelsea contract". chelseafc.com. 6 Juli 2019. 
  30. ^ "Mason Mount commits to Chelsea with new contract signed". Chelsea F.C. 15 Juli 2019. Diakses tanggal 16 Juli 2019. 
  31. ^ a b "Blues bring in Zakaria on loan". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  32. ^ a b "AGREEMENT WITH CHELSEA FOR THE TEMPORARY DISPOSAL OF THE PLAYER ZAKARIA" (PDF). juventus.com (dalam bahasa Inggris). Juventus F.C. 2 September 2022. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2 September 2022. Diakses tanggal 2 September 2022. 
  33. ^ a b c "Carney Chukwuemeka: Chelsea agree deal to sign Aston Villa midfielder for £20m". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 3 Agustus 2022. Diakses tanggal 3 Agustus 2022. 
  34. ^ a b "Aubameyang arrives!". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 2 September 2022. 
  35. ^ a b "Chelsea transfer news: Pierre-Emerick Aubameyang joins from Barcelona". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 2 September 2022. Diakses tanggal 2 September 2022. 
  36. ^ O'Hanlon, Ryan (2 Januari 2019). "Christian Pulisic Is Headed to Chelsea. Is American Soccer Ready?". Slate (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2 Januari 2019. 
  37. ^ "Christian Pulisic: Chelsea sign Borussia Dortmund attacker for £58m". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 2 Januari 2019. Diakses tanggal 2 Januari 2019. 
  38. ^ "Sterling bergabung dengan Chelsea". chelseafc.com. Chelsea F.C. 13 Juli 2022. Diakses tanggal 13 Juli 2022. 
  39. ^ a b "Raheem Sterling: Chelsea sign forward from Man City for £47.5m". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 13 Juli 2022. Diakses tanggal 13 Juli 2022. 
  40. ^ Shread, Joe (24 Februari 2020). "Hakim Ziyech signs five-year Chelsea deal ahead of summer move". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 24 Februari 2020. 
  41. ^ "Ajax and Chelsea reach agreement for Ziyech". Ajax English (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 September 2020. Diakses tanggal 14 Februari 2020. 
  42. ^ "Kai Havertz: Chelsea sign Bayer Leverkusen midfielder for £71m". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 4 September 2020. 
  43. ^ Law, Matt (4 September 2020). "Kai Havertz completes move to Chelsea for £62million". The Daily Telegraph (dalam bahasa Inggris). London. 
  44. ^ a b "Berita Kiper: Peminjaman Bergstrom, Perekrutan Beach". chelseafc.com. Chelsea F.C. 22 Juni 2022. Diakses tanggal 30 Juni 2022. 
  45. ^ "Raheem Sterling: Chelsea confirm signing of Manchester City forward". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 13 Juli 2022. Diakses tanggal 13 Juli 2022. 
  46. ^ "Young forward Hutchinson joins Chelsea". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 16 Juli 2022. Diakses tanggal 17 Juli 2022. 
  47. ^ a b "Chelsea sign young goalkeeper Slonina". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 2 Agustus 2022. Diakses tanggal 2 Agustus 2022. 
  48. ^ Garrick, Omar. "Chelsea sign goalkeeper Slonina from Chicago Fire" (dalam bahasa Inggris). The Athletic. Diakses tanggal 2 Agustus 2022. 
  49. ^ "Chukwuemeka transfer agreed". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 2 Agustus 2022. Diakses tanggal 3 Agustus 2022. 
  50. ^ "Chelsea sign teenage defender Sturge". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 4 Agustus 2022. Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  51. ^ "Cucurella menjadi bagian the Blues". chelseafc.com. Chelsea F.C. 5 Agustus 2022. Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  52. ^ "Southampton youngster confirms departure to Chelsea". Southern Daily Echo (dalam bahasa Inggris). 11 Agustus 2022. Diakses tanggal 11 Agustus 2022. 
  53. ^ "Chelsea sign Italy youth international Cesare Casadei from Inter Milan". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 19 Agustus 2022. Diakses tanggal 19 Agustus 2022. 
  54. ^ "Rüdiger joins Real Madrid" (dalam bahasa Inggris). Real Madrid C.F. 2 Juni 2022. Diakses tanggal 3 Juni 2022. 
  55. ^ a b c d "Perpisahan dengan Christensen, Drinkwater, Musonda dan Clarke-Salter". Chelsea F.C. 10 Juni 2022. Diakses tanggal 14 Juni 2022. 
  56. ^ "Barcelona:Franck Kessie and Andreas Christensen join on free transfer". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 4 Juli 2022. Diakses tanggal 4 Juli 2022. 
  57. ^ a b c "Premier League clubs publish 2021/22 released lists". premierleague.com (dalam bahasa Inggris). Premier League. 10 Juni 2022. Diakses tanggal 14 Juni 2022. 
  58. ^ "Der RZ Pellets WAC gibt die Verpflichtung von Thierno Ballo bekannt. Der 20-jährige Österreicher kommt ablösefrei vom FC Chelsea ins Lavanttal" (dalam bahasa Jerman). Wolfsberger AC. 11 Juli 2022. Diakses tanggal 11 Juli 2022. 
  59. ^ "Karlo Žiger novi igrač Gorice: 'Želim se nametnuti od početka sezone!'" (dalam bahasa Kroasia). HNK Gorica. 29 Juni 2022. Diakses tanggal 29 Juni 2022. 
  60. ^ "Jake Clarke-Salter is a Ranger!" (dalam bahasa Inggris). Queens Park Rangers F.C. 17 Juni 2022. Diakses tanggal 18 Juni 2022. 
  61. ^ "Under-21s squad starting to take shape ahead of new season". dcfc.co.uk (dalam bahasa Inggris). Derby County F.C. 12 Juli 2022. Diakses tanggal 12 Juli 2022. 
  62. ^ a b "Academy match report: Real Monarchs 2 Chelsea 2 (5-4 on pens)". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 20 Juli 2022. Diakses tanggal 22 Juli 2022. 
  63. ^ "Miazga crosses the Atlantic". chelseaf.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 5 Agustus 2022. Diakses tanggal 6 Agustus 2022. 
  64. ^ "Timo Werner: RB Leipzig re-sign striker from Chelsea on four-year deal". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 9 Agustus 2022. Diakses tanggal 10 Agustus 2022. 
  65. ^ "Werner returns to Leipzig". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 9 Agustus 2022. Diakses tanggal 10 Agustus 2022. 
  66. ^ "Trio join U21s". stokecityfc.com (dalam bahasa Inggris). Stoke City F.C. 15 Agustus 2022. Diakses tanggal 15 Agustus 2022. 
  67. ^ "Emerson heads east to West Ham". www.chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 23 Agustus 2022. Diakses tanggal 23 Agustus 2022. 
  68. ^ "Palmieri joins West Ham from Chelsea in £15m deal". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 23 Agustus 2022. Diakses tanggal 23 Agustus 2022. 
  69. ^ "Teenage pair become U21 additions". stokecityfc.com (dalam bahasa Inggris). Stoke City F.C. 26 Agustus 2022. Diakses tanggal 26 Agustus 2022. 
  70. ^ "Ross Barkley: Midfielder becomes free agent after leaving Chelsea". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 29 Agustus 2022. Diakses tanggal 30 Agustus 2022. 
  71. ^ "Ross Barkley arrives at Le Gym!". ogcnice.com (dalam bahasa Inggris). OGC Nice. 4 September 2022. Diakses tanggal 5 September 2022. 
  72. ^ "Alonso leaves Chelsea by mutual consent". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  73. ^ "Marcos Alonso joins FC Barcelona". fcbarcelona.com (dalam bahasa Inggris). FC Barcelona. 2 September 2022. Diakses tanggal 5 September 2022. 
  74. ^ "Billy Gilmour signs from Chelsea". brightonandhovealbion.com (dalam bahasa Inggris). Brighton & Hove Albion F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 2 September 2022. 
  75. ^ Mayo, Marc (1 September 2022). "Brighton snap up Billy Gilmour in £9m deal for Chelsea midfielder". Evening Standard (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2 September 2022. 
  76. ^ "Youngster returns to Saints just weeks after making Chelsea move". Yahoo. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  77. ^ "Young defender moves on". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  78. ^ "Kenedy departs Chelsea for Spain". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  79. ^ Fenerbahçe Sports Club [@Fenerbahce] (2 September 2022). "Açıklama Kulübümüz, Michy Batshuayi'nin takımımıza transferi için Kulübü ile anlaşma sağlamıştır. Futbolcu, görüşmeleri yapmak, sağlık kontrolünden geçmek ve süreci ilerletmek üzere İstanbul'a gelmektedir. Fenerbahçe Spor Kulübü" (Tweet). Diakses tanggal 2 September 2022 – via Twitter. 
  80. ^ "Romelu Lukaku: Inter Milan sign Belgium striker on season-long loan from Chelsea". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 29 Juni 2022. Diakses tanggal 30 Juni 2022. 
  81. ^ "Posh Secure Loan Signing Of Chelsea Goalkeeper". theposh.com (dalam bahasa Inggris). Peterborough United F.C. 18 Juni 2022. Diakses tanggal 18 Juni 2022. 
  82. ^ "Bek Akademi the Blues dipinjamkan ke tim League Two". chelseafc.com. Chelsea F.C. 23 Juni 2022. Diakses tanggal 23 Juni 2022. 
  83. ^ "Ethan Wady signs on loan". wokingfc.co.uk. (dalam bahasa Inggris). Woking F.C. 29 Juni 2022. Diakses tanggal 29 Juni 2022. 
  84. ^ "Baxter rejoins Hull City". hullcitytigers.com (dalam bahasa Inggris). Hull City A.F.C. 4 Juli 2022. Diakses tanggal 4 Juli 2022. 
  85. ^ "Introducing the 2022/23 Chelsea Academy scholars". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 7 Juli 2022. Diakses tanggal 7 Juli 2022. 
  86. ^ "MK move for Cumming". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 9 Juli 2022. Diakses tanggal 9 Juli 2022. 
  87. ^ "Maatsen makes Championship loan move". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 15 Juli 2022. Diakses tanggal 15 Juli 2022. 
  88. ^ "Anjorin completes Championship loan". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 22 Juli 2022. Diakses tanggal 22 Juli 2022. 
  89. ^ "Lawrence loaned to League One". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 22 Juli 2022. Diakses tanggal 22 Juli 2022. 
  90. ^ "Colwill to play at Brighton". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 5 Agustus 2022. Diakses tanggal 5 Agustus 2022. 
  91. ^ "Malang Sarr is Monegasque!". asmonaco.com (dalam bahasa Inggris). AS Monaco. 10 Agustus 2022. Diakses tanggal 12 Agustus 2022. 
  92. ^ "Transferts : Monaco d'accord avec Chelsea pour le prêt de Malang Sarr". L'Équipe (dalam bahasa Prancis). 3 Agustus 2022. Diakses tanggal 2 September 2022. 
  93. ^ "Hudson-Odoi moves to Bundesliga on loan". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 30 Agustus 2022. Diakses tanggal 30 Agustus 2022. 
  94. ^ "Bayer 04 holt Hudson-Odoi vom FC Chelsea" [Bayer 04 mendatangkan Hudson-Odoi dari Chelsea]. bayer04.de (dalam bahasa Jerman). Bayer 04 Leverkusen. 30 Agustus 2022. Diakses tanggal 30 Agustus 2022. 
  95. ^ "Baba Rahman returns to Reading". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 31 Agustus 2022. Diakses tanggal 31 Agustus 2022. 
  96. ^ a b c "New contract and maiden loan for Vale". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  97. ^ "Ampadu returns to Italy on loan". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  98. ^ Derby County Academy (1 September 2022). "Our Under 21s have added two new players to their ranks on half-season loan deals! 👥 Joe Haigh and Leigh Kavanagh have joined from Chelsea and Brighton, respectively ✍️🐏 #DCFC" (dalam bahasa Inggris) (1565451934521253888). 
  99. ^ "Simons loan switch". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  100. ^ "Stoke switch for Dujon Sterling". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 1 September 2022. Diakses tanggal 1 September 2022. 
  101. ^ "Chelsea akan melawan Arsenal pada pertandingan pramusim di Orlando". chelseafc.com. Chelsea F.C. 19 April 2022. Diakses tanggal 20 Mei 2022. 
  102. ^ "Chelsea akan bermain di Las Vegas dan Charlotte sebagai bagian tur pramusim AS". chelseafc.com. Chelsea F.C. 18 Mei 2022. Diakses tanggal 20 Mei 2022. 
  103. ^ "Chelsea to play pre-season match in Italy". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 6 Juli 2022. Diakses tanggal 6 Juli 2022. 
  104. ^ "Charlotte new kick-off time announced". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 21 Juli 2022. Diakses tanggal 21 Juli 2022. 
  105. ^ "Premier League Handbook 2022/23" (PDF). PremierLeague.com (dalam bahasa Inggris). Premier League. hlm. 110–113. Diakses tanggal 7 Agustus 2022. 
  106. ^ "Premier League 2022/23 fixtures released" (dalam bahasa Inggris). Premier League. 16 Juni 2022. Diakses tanggal 16 Juni 2022. 
  107. ^ "West Ham kick-off confirmed". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 29 Agustus 2022. Diakses tanggal 30 Agustus 2022. 
  108. ^ "Premier League statement" (dalam bahasa Inggris). Premiere League. 9 September 2022. 
  109. ^ Mohammad Resha Pratama (9 September 2022). "Ratu Elizabeth II Wafat, Liga Inggris Akhir Pekan Ini Ditunda". detikcom sepakbola. Diakses tanggal 10 September 2022. 
  110. ^ a b "Amendments to three Chelsea fixtures". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 30 Agustus 2022. Diakses tanggal 30 Agustus 2022. 
  111. ^ "Champions League group stage draw: Tough tests for Liverpool and Man City as Bayern and Barcelona meet again". uefa.com (dalam bahasa Inggris). Uni Sepak Bola Eropa. 25 Agustus 2022. Diakses tanggal 25 Agustus 2022. 
  112. ^ "All the 2022/23 Champions League fixtures". uefa.com (dalam bahasa Inggris). Uni Sepak Bola Eropa. 27 Agustus 2022. Diakses tanggal 27 Agustus 2022.