Lompat ke isi

Ungu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ungu
 
Jamur berwarna ungu
About these coordinates     Koordinat warna
Triplet hex#8F00FF
sRGBB    (r, g, b)(143, 0, 255)
CMYKH   (c, m, y, k)(44, 100, 0, 0)
HSV       (h, s, v)(274°, 100%, 100%)
SumberPerBang.dk
B: Dinormalkan ke [0–255] (bita)
H: Dinormalkan ke [0–100] (ratusan)

Ungu atau violet adalah warna pelangi ke-7 setelah nila.

Ungu adalah sebuah warna pada spektrum yang panjang gelombang nya antara 420 dan 380 nanometer.

Pita warna ungu


Lihat pula