Lompat ke isi

Komuni bayi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 Desember 2022 22.01 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (→‎Pranala luar: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Komuni bayi, juga disebut sebagai paedokomuni, merujuk kepada praktek memberikan Perjamuan Kudus, biasanya dalam bentuk anggur tahbisan dengan roti tahbisan, kepada anak-anak muda. Praktek tersebut merupakan standar dalam Gereja Ortodoks Timur dan Gereja Katolik Timur.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]