Lompat ke isi

Sushi Tei

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sushi Tei
PT Sushi Tei Indonesia
Perseroan terbatas
IndustriRestoran
Didirikan23 April 2003
PendiriSonny Kurniawan
Kantor
pusat
Jakarta, Indonesia
ProdukMakanan dan Minuman
Situs webwww.sushitei.co.id

Sushi Tei adalah sebuah jaringan restoran hidangan Jepang asal Indonesia yang menyajikan hidangan susyi dan sashimi. Gerai pertama Sushi Tei dibuka pada tahun 2003 di Plaza Indonesia, Jakarta. Hingga saat ini, Sushi Tei memiliki 54 gerai di 11 kota di Indonesia.

Kontroversi

Pada tanggal September 2019, Sushi Tei menggugat Kusnadi Rahardja, mantan direktur utama Sushi Tei yang merupakan pemilik Boga Group, memberikan ganti rugi sebesar US$250 juta atau Rp3,5 triliun (kurs Rp14 ribu per dolar AS) karena telah menimbulkan kesalahan persepsi masyarakat atas penggunaan merek Sushi Tei.[1]

Pranala luar

  1. ^ "Sushi Tei Tuntut Boga Group Ganti Rugi Rp3,5 Triliun". CNN Indonesia. 2019-09-17. Diakses tanggal 2023-03-26.