Lompat ke isi

Pulau Malawali

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Mei 2023 04.44 oleh Jupiter Ars (bicara | kontrib) (Fitur saranan gambar: 1 gambar ditambahkan.)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Lokasi Pulau Malawali di Utara Sabah

Pulau Malawali adalah sebuah pulau yang terletak di bawah kekuasaan negara bagian Sabah, Malaysia. Pulau ini terletak di Laut Sulu. Ia juga terletak di sekitar Divisi Kudat, dan letaknya berdekatan dengan Pulau Banggi dan Pulau Balambangan.