Lompat ke isi

Zulhasril Nasir

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 September 2023 07.22 oleh OrophinBot (bicara | kontrib) (WP:SUMATERA)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Zulhasril Nasir
Lahir15 November 1949 (umur 74)
Bukittinggi, Sumatera Barat
KebangsaanIndonesia
AlmamaterUniversitas Indonesia
Universiti Sains Malaysia
PekerjaanDosen & Penulis

Prof. Drs. Zulhasril Nasir, M.Si, Ph.D. (lahir 15 November 1949) adalah seorang Akademisi, Ilmuwan dan Penulis Indonesia yang berprofesi sebagai Guru Besar di Departemen Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia (FISIP UI).[1]

Sebelumnya, Zulhasril juga pernah aktif sebagai wartawan. Ia juga seorang penulis yang tulisannya dimuat dibeberapa media, di antaranya harian Kompas dan majalah Tempo. Adapun buku yang pernah ditulis di antaranya Tan Malaka dan Gerakan Kiri Minangkabau di Indonesia, Malaysia, dan Singapura serta beberapa buku lainnya. Zulhasril Nasir merupakan pendiri Pusat Tamadun Melayu Nusantara, Universitas Indonesia.[2]

Pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Karya tulis

[sunting | sunting sumber]
  • Kuasa dan Harta Keluarga Cendana
  • Tan Malaka dan Gerakan Kiri Minangkabau di Indonesia, Malaysia, dan Singapura
  • Menulis untuk Dibaca: Feature & Kolom

Referensi

[sunting | sunting sumber]