Lompat ke isi

Situ Cipanunjang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 31 Desember 2023 03.11 oleh Reffyr (bicara | kontrib)
Situ Cipanunjang
LokasiPangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat
KegunaanPembangkitan listrik
StatusDigunakan
Mulai dibangun1927
Mulai dioperasikan1930
PemilikPerusahaan Listrik Negara
KontraktorPemerintah Hindia Belanda
PerancangPemerintah Hindia Belanda
Bendungan dan saluran pelimpah
Tipe bendunganUrugan
Tinggi33,85 m
Panjang190 m
Lebar puncak5 m
Volume bendungan182.000 m3
Ketinggian di puncak1.448 mdpl
MembendungSungai Cipanunjang
Jumlah pelimpah1
Tipe pelimpahCorong
Kapasitas pelimpah53 m3 / detik
Waduk
Kapasitas normal22.400.000 m3
Kapasitas aktif18.510.000 m3
Kapasitas nonaktif3.890.000 m3
Luas tangkapan7,8 km2
Luas genangan181 hektar[1]

Situ Cipanunjang (Aksara Sunda Baku: ᮞᮤᮒᮥ ᮎᮤᮕᮔᮥᮔ᮪ᮏᮀ) adalah sebuah waduk yang terletak di Margaluyu, Pangalengan, Bandung. Karena terletak di ketinggian sekitar 1.422 meter di atas permukaan laut, waduk ini adalah waduk tertinggi di Indonesia.[2] Waduk ini berfungsi untuk menunjang keberadaan Waduk Cileunca di bawahnya. Volume tampungan maksimal dari waduk ini mencapai 24,5 juta meter kubik.[2]

Referensi

  1. ^ Badan Penelitian dan Pengembangan Pekerjaan Umum (1995). Bendungan Besar Di Indonesia (PDF). Jakarta: Departemen Pekerjaan Umum. hlm. 34. 
  2. ^ a b Sinaro, Radhi (2007). Menyimak Bendungan di Indonesia (1910-2006) (dalam bahasa Indonesia). Tangerang Selatan: Bentara Adhi Cipta. ISBN 978-979-3945-23-1.