Lompat ke isi

Wolverhampton Wanderers F.C.

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 9 Maret 2010 09.57 oleh 110.138.104.119 (bicara) (menambah bagian skuad untuk memperlengkap artikel)
Wolverhampton Wanderers
Logo Wolverhampton Wanderers
Nama lengkapWolverhampton Wanderers
Football Club
JulukanWolves, Old Gold
Berdiri1877
StadionStadion Molineux
(Kapasitas: 29.400)
KetuaInggris Steve Morgan
ManajerRepublik Irlandia Mick McCarthy
LigaLiga Utama Inggris
2008-09The Championsip, ke-1 (promosi)
Kostum kandang
Kostum tandang

Wolverhampton Wanderers Football Club adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang bermarkas di Wolverhampton, Britania Raya. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Molineux yang berkapasitas 29.400 penonton. Seragam mereka berwarna cokelat-hitam. Mereka dijuluki Wolves.

Skuad

Per 5 March 2010.[1]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Wales WAL Wayne Hennessey
3 DF Kamerun CMR George Elokobi
4 MF Wales WAL David Edwards
5 DF Inggris ENG Richard Stearman
6 DF Inggris ENG Jody Craddock (wakil kapten)
7 MF Inggris ENG Michael Kightly
8 MF Inggris ENG Karl Henry (kapten)
9 FW Inggris ENG Sylvan Ebanks-Blake
10 FW Republik Irlandia IRL Andy Keogh
11 DF Republik Irlandia IRL Stephen Ward
12 MF Inggris ENG Andrew Surman
13 GK Amerika Serikat USA Marcus Hahnemann
14 MF Inggris ENG David Jones
15 MF Inggris ENG Greg Halford
16 DF Skotlandia SCO Christophe Berra
17 MF Inggris ENG Matthew Jarvis
18 FW Wales WAL Sam Vokes
No. Pos. Negara Pemain
20 MF Serbia SRB Nenad Milijaš
23 DF Guadeloupe GLP Ronald Zubar
25 MF Belgia BEL Geoffrey Mujangi Bia (dipinjam dari RSC Charleroi)
27 DF Inggris ENG Michael Mancienne (dipinjam dari Chelsea)
29 FW Republik Irlandia IRL Kevin Doyle
31 GK Inggris ENG Matt Murray
32 DF Republik Irlandia IRL Kevin Foley
33 FW Austria AUT Stefan Maierhofer
34 MF Aljazair ALG Adlène Guedioura (dipinjam dari RSC Charleroi)
35 MF Ekuador ECU Segundo Castillo (dipinjam dari Red Star Belgrade)
36 DF Republik Irlandia IRL John Dunleavy
37 MF Inggris ENG Kyle Bennett
38 MF Inggris ENG David Davis
39 FW Inggris ENG Sam Winnall
41 FW Inggris ENG Ashley Hemmings
43 FW Inggris ENG James Spray
44 MF Inggris ENG Nathaniel Mendez-Laing

Dalam masa peminjaman

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
19 FW Skotlandia SCO Chris Iwelumo (dipinjam ke Bristol City hingga 11 Maret 2010)[2]
21 DF Inggris ENG Daniel Jones (dipinjam ke Bristol Rovers hingga 16 Maret 2010)[3]
22 DF Inggris ENG Jason Shackell (dipinjam ke Doncaster Rovers hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[4]
24 DF Inggris ENG Mark Little (dipinjam ke Peterborough United hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[5]
No. Pos. Negara Pemain
26 DF Inggris ENG Matt Hill (dipinjam ke Queens Park Rangers hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[6]
28 MF Inggris ENG George Friend (dipinjam keExeter City hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[7]
30 GK Nigeria NGA Carl Ikeme (dipinjam ke Queens Park Rangers hingga 6 April 2010)[8]
40 DF Inggris ENG Danny Batth (dipinjam ke Colchester United hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[9]
42 DF Inggris ENG Scott Malone (dipinjam ke Southend United hingga akhir musim [[Liga Utama Inggris 2009-10}2009-10]])[10]

Gelar

Pranala luar

Catatan kaki

  1. ^ "I've Got Your Number". Wolverhampton Wanderers F.C. 10 August 2009. 
  2. ^ "Bristol City sign Wolves striker Chris Iwelumo". BBC Sport. 2010-02-13. 
  3. ^ "Wolves defender Daniel Jones loaned to Bristol Rovers". BBC Sport. 2010-02-15. 
  4. ^ "Shackell stays". doncasterroversfc.co.uk. 2009-12-31. 
  5. ^ "Posh Sign Wolves Right-Back". theposh.com. 2010-03-02. 
  6. ^ "QPR sign Matt Hill on loan from Wolves". BBC Sport. 2010-01-25. 
  7. ^ "Exeter City re-sign George Friend from Wolves". BBC Sport. 4 March 2010. 
  8. ^ "Ikeme To Stay A Loan Ranger". qpr.co.uk. 2010-01-29. 
  9. ^ "Danny Set To Stay For Season". wolves.co.uk. 15 October 2009. 
  10. ^ "Malone Heads To Southend". wolves.co.uk. 2009-11-24.