Lompat ke isi

West Ham United F.C.

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
West Ham United
Logo
Nama lengkapWest Ham United Football Club
JulukanThe Hammers
Berdiri1895
StadionBoleyn Ground
London, Britania Raya
(Kapasitas: 35.647)
KetuaTemplat:Country data WLS David Sullivan
Inggris David Gold
ManajerIsrael Avram Grant
LigaLiga Premier Inggris
2009-10Liga Premier Inggris, 17
Kostum kandang
Kostum tandang

West Ham United Football Club adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang bermarkas di London, Britania Raya. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Boleyn Ground (Upton Park) yang berkapasitas 35.647 kursi. Seragam mereka berwarna merah-silver.

Skuad utama

As of 1 February 2010.[1]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Inggris ENG Robert Green
4 DF Wales WAL Danny Gabbidon
7 MF Inggris ENG Kieron Dyer
8 MF Inggris ENG Scott Parker (wakil kapten)
9 FW Brasil BRA Ilan
10 FW Meksiko MEX Guillermo Franco
11 FW Mesir EGY Ahmed Mido (dipinjam dari Middlesbrough)
12 FW Inggris ENG Carlton Cole
13 MF Portugal POR Luís Boa Morte
14 MF Ceko CZE Radoslav Kováč
15 DF Inggris ENG Matthew Upson (kapten)
16 MF Inggris ENG Mark Noble
17 FW Afrika Selatan RSA Benni McCarthy
18 DF Amerika Serikat USA Jonathan Spector
20 MF Prancis FRA Julien Faubert
No. Pos. Negara Pemain
21 MF Swiss  SUI Valon Behrami
22 DF Portugal POR Manuel da Costa
23 DF Republik Demokratik Kongo COD Hérita Ilunga
27 DF Inggris ENG Calum Davenport
28 GK Hungaria HUN Péter Kurucz
29 GK Ceko CZE Marek Štěch
30 DF Inggris ENG James Tomkins
31 MF Wales WAL Jack Collison
32 MF Italia ITA Alessandro Diamanti
33 DF Swiss  SUI Fabio Daprelà
35 MF Inggris ENG Josh Payne
36 MF Inggris ENG Anthony Edgar
44 DF Inggris ENG Bondz Ngala
45 DF Inggris ENG Jordan Spence
46 MF Inggris ENG Junior Stanislas

Dipinjamkan

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
19 FW Inggris ENG Freddie Sears (dipinjam ke Coventry City)
24 FW Inggris ENG Frank Nouble (dipinjam ke West Bromwich Albion)
DF Islandia ISL Hólmar Örn Eyjólfsson (dipinjam ke Roeselare)

Gelar

Pranala luar

Referensi

  1. ^ "2009/10 First-team squad". West Ham United FC. Diakses tanggal 25 July 2009.