Lompat ke isi

A.K. Fazlul Huq

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 September 2010 17.43 oleh TjBot (bicara | kontrib) (PW:RR - merapikan rintisan; kosmetik perubahan)
Abul Kashem Fazlul Huq
26 Oktober 1873 – 27 April 1962
Nama lain: Sher-e-Bangla (Tiger of Bengal)
Tanggal lahir: 26 Oktober 1873
Tempat lahir: Saturia, Distrik Bakerganj, Kemaharajaan Britania
Tanggal kematian: 27 April 1962
Tempat kematian: Dhaka, Pakistan Timur
Gerakan: Pergerakan Khilafat
Pergerakan non-kooperasi
Pergerakan Pakistan
Pergerakan Bahasa Bengali
Organisasi utama: Kongres Nasional India
Liga Muslim
Partai Krishak Praja
Sramik-Krishak Dal

Abul Kashem Fazlul Huq (bahasa Bengali: আবুল কাশেম ফজলুল হক Abul Kashem Fozlul Hôk) (26 Oktober 1873—27 April 1962), sering disebut sebagai Sher-e-Bangla (Bengali: শেরে বাংলা Shere Bangla, dari Urdu: Sher-e Banglā "Harimau Benggala") adalah seorang negarawan Benggala. Ia memegang berbagai jabatan, seperti sekjen Kongres Nasional India (1918-1919), Menteri Pendidikan (1924), Walikota Kolkata (1935), Kepala Menteri Benggala (1937-1943) dan Pakistan Timur (1954), Gubernur Pakistan Timur (1956-58) dan Menteri Makanan dan Agrikultur Pakistan (1958-61).

Berkas:AKFazlul-Haq.JPG
Abul Kashem Fazlul Huq

Referensi

Ziring, Lawrence (2000), Pakistan in the Twentieth Century: A Political History (The Jubilee Series), USA: Oxford University Press (dipublikasikan tanggal 2000-02-03), ISBN 978-0195792768