Lompat ke isi

Manuel Neuer

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Manuel Neuer
Manuel Neuer
Informasi pribadi
Nama lengkap Manuel Neuer
Tanggal lahir 27 Maret 1986 (umur 38)
Tempat lahir Gelsenkirchen, Jerman Barat
Tinggi 192 m (629 ft 11 in)
Posisi bermain Penjaga gawang
Informasi klub
Klub saat ini Schalke 04
Nomor 1
Karier junior
19912004 Schalke 04
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
20042008
2005kini
Schalke 04 II
Schalke 04
2 (0)
122 (0)
Tim nasional
20062009
2009kini
Jerman U-21
Jerman
20 (0)
6 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 4 Juni 2010, 15.36 UTC
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 13 Juni 2010, 20.00 UTC

Manuel Neuer (lahir 27 Maret 1986) merupakan seorang pemain sepak bola Jerman, yang berposisi sebagai penjaga gawang. Saat ini ia bermain untuk Schalke 04. Ia juga bermain untuk tim nasional Jerman.

Karier

Klub

Manuel Neuer belum pernah berpindah dari klubnya Schalke 04 sejak tahun 2004 hingga kini. Ia telah tampil 122 kali untuk Schalke 04. Pada tanggal 5 Maret 2008 di babak pertama sistem knock-out UEFA Champions League. Neuer menampilkan performa terbaiknya ketika ia berhasil menolak tendangan pinalti Bruno Alves dan Lisandro Lopez saat Schalke berujung pinalti dengan FC Porto. Hal tersebut membuat Schalke lolos ke babak perempat final untuk pertama kalinya. Atas aksi heroiknya Neuer di daftar dalam penghargaan UEFA Club Goalkeeper of the year dan satu-satunya kiper Bundesliga dan yang termuda.


Internasional

Manuel Neuer telah bermain 20 kali untuk tim nasional U-21 Jerman dan 6 kali untuk tim nasional senior.

Pranala luar