Lompat ke isi

Formula Satu musim 1950

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 November 2010 02.46 oleh F1fans (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Formula Satu musim 1950''' merupakan musim perdana seri balapan Formula Satu. Musim 1950 memperlombakan 6 lomba F1 dan satu balapan Indianapolis 500. Musim ini...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Formula Satu musim 1950 merupakan musim perdana seri balapan Formula Satu. Musim 1950 memperlombakan 6 lomba F1 dan satu balapan Indianapolis 500. Musim ini dimulai sejak tanggal 13 Mei 1950 dan berakhir pada 3 September 1950. Tampil sebagai juara dunia adalah pembalap Giuseppe Farina dari Italia.

Pranala luar