Wikipedia:Daftar kebijakan dan pedoman
Tampilan
|
Daftar kebijakan Wikipedia memuat sejumlah kebijakan yang berlaku di Wikipedia bahasa Indonesia ini yang harus dipatuhi oleh semua pengguna. Lihat Wikipedia:Kebijakan dan pedoman mengenai aturan-aturan yang berlaku secara umum, bagaimana peraturan-peraturan itu dibuat dan kenapa kami mempunyai peraturan-peraturan tersebut.
Kebijakan-kebijakan yang ada dibagi kedalam lima kategori:
- Perilaku: standar perilaku di Wikipedia agar menciptakan lingkungan yang menyenangkan bagi setiap pengguna.
- Isi: Topik mana saja yang diterima di Wikipedia.
- Tindakan khusus: Berbagai tindakan yang dilakukan untuk menjaga keutuhan Wikipedia.
- Penghapusan: Panduan mengenai penghapusan suatu artikel.
- Hak cipta: Berbagai ketentuan legal yang harus dipatuhi.
Daftar kebijakan dan pedoman Wikipedia
PerilakuTindakan khususPenghapusanHak cipta |
Isi
Kepengurusan |
Pedoman |
Catatan
Untuk mengajukan proposal mengenai kebijakan baru, dapat dilakukan dengan mengajukannya di halaman Wikipedia:Permohonan pendapat.
Lihat pula
- Wikipedia:Permohonan pendapat/Hasil - Hasil permohonan pendapat yang dijadikan kebijakan dan pedoman