Lompat ke isi

Tatarstan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 Januari 2013 02.18 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (r2.7.3) (bot Menambah: av:Татаристан)
Letak Tatarstan di Rusia
Letak Tatarstan di Rusia

Tatarstan merupakan nama Subyek Federal Rusia. Subyek federal ini memiliki luas wilayah 67.836,2 km². Populasi 3.779.265 jiwa. Kepadatan penduduk 55,6 jiwa/km². IBu kotanya ialah Kazan (Qazan). Tatarstan merupakan salah-satu wilayah Rusia dimana mayoritas agama yang dianut oleh penduduknya adalah Islam.

Mayoritas penduduk Tatarstan ternyata tidak menyukai panggilan Tatar karena lebih cenderung ke suke Turki, penduduk disini lebih suka dipanggil orang volga bulgaria karena berdasar sejarah daerah wilayah ini adalah volga bulgar.[butuh rujukan]

Lihat pula

Bendera Tatarstan

Templat:Link FA