Lompat ke isi

Bagi-Bagi Dong

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 September 2013 13.13 oleh RamaTrendy (bicara | kontrib)
Bagi Bagi Dong
Berkas:Bagi Bagi Dong.JPG
SutradaraTjut Djalil
ProduserRaam Soraya
PemeranWarkop DKI (Dono, Kasino, Indro)
Kiki Fatmala
Inneke Koesherawati
Ozy Syahputra
malfin Shayna
Diding Boneng.
DistributorSoraya Intercine Films
Tanggal rilis
1993
Durasi82 menit
NegaraIndonesia

Bagi Bagi Dong adalah film komedi Indonesia yang diproduksi pada tahun 1993 dan disutradarai oleh Tjut Djalil dan dibintangi oleh Warkop DKI, Kiki Fatmala, Inneke Koesherawati, dan Ozy Syahputra.

Sinopsis

Dono yang tinggal bersama dua sahabatnya, Kasino, Indro dan pacar mereka masing-masing, Kristine (Kiki Fatmala), Yuke (Inneke Koesherawati).Karena Dono iri belum punya pacar, Maka ia pergi ke dukun dan diberi seekor tikus. Di rumah, tikus itu dilepas dan membuat heboh kedua pacar temannya. Dengan begitu, Dono punya alasan meminta mereka berempat meninggalkan rumah. Kesempatan ini, dipergunakan Dono untuk menunggu gadis kenalan barunya, yang hendak dirayunya di rumah itu. Ketidaktahuan keempat temannya akan maksud Dono, berakibat berantakannya pertemuan yang dirancang dengan susah payah itu.

Pranala luar

VVV