Lompat ke isi

Rukmini Buchori

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Desember 2013 04.17 oleh Aryphrase (bicara | kontrib)
Rukmini Buchori
Berkas:Rukmini wakotprobol cropped.jpg
Walikota Probolinggo ke-20
Mulai menjabat
2013
PresidenJend. TNI (Purn.) Dr. H.
Susilo Bambang Yudhoyono
GubernurSoekarwo
MenggantikanHM. Buchori
Informasi pribadi
Lahir13 Januari 1957 (umur 67)
Indonesia Probolinggo, Jawa Timur, Indonesia
Suami/istriHM. Buchori
AlmamaterUniversitas Pancamarga
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Rukmini Buchori (lahir 13 Januari 1957) adalah Walikota Probolinggo periode 2013-2017. Sebelumnya Rukmini menjabat sebagai anggota DPR RI periode 2009-2014 dari PDI Perjuangan mewakili Jawa Timur. Beliau pernah ditempatkan di Komisi VIII yang menangani Departemen Agama, Departemen Sosial, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Indonesia dan Zakat. Rukmini Buchori merupakan alumni Universitas Pancamarga Probolinggo dan menjabat sebagai Komisaris PT. Bromo View Probolinggo. Rukmini Buchori dan Suhadak berhasil memenangkan pemilihan Walikota Probolinggo periode 2013-2017 dengan perolehan 38,6% suara.[1]

Referensi

Didahului oleh:
M Buchori
Walikota Probolinggo
2004 - 2013
Diteruskan oleh:
sedang menjabat
  1. ^ http://www.surabayapost.co.id/?mnu=berita&act=view&id=f7a43e6ab7e4a98b7ce07f3d841f469e&jenis=c81e728d9d4c2f636f067f89cc14862c//