Lompat ke isi

Nganjuk, Nganjuk

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Nganjuk
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenNganjuk
Pemerintahan
 • CamatSuharono
Populasi
 • Total66,470 jiwa jiwa
Kode Kemendagri35.18.13 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3518140 Edit nilai pada Wikidata
Luas22,586 km²
Desa/kelurahan2 desa
13 kelurahan
Rumah sakit pabrik gula Nganjuk pada tahun 1920

Nganjuk adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Nganjuk, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Penduduk

Tahun 2012 berdasarkan hasil registrasi penduduk menurut BPS, jumlah penduduk kecamatan Nganjuk berjumlah sebanyak 66.470 orang dengan komposisi 32.336 orang laki-laki dan 34.134 orang perempuan dengan rasio jenis kelamin sebesar 94,73. Dengan luas wilayah sebear 22.586 Ha maka rata-rata tingkat kepadatan penduduk Kecamatan Nganjuk sebesar 2.942,57 jiwa per Ha.