Lompat ke isi

10 (angka)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
9 10 11
Kardinalsepuluh
Ordinalke-10
(kesepuluh)
Sistem bilangandesimal
Faktorisasi2 · 5
Pembagi1, 2, 5, 10
RomawiX
Romawi (unicode)X, x
awalan Yunanideca-/deka-
awalan Latindeci-
Biner10102
Ternari1013
Kuaternari224
Quinary205
Senary146
Oktal128
DuodesimalA12
HeksadesimalA16
VigesimalA20
Basis 36A36
Tionghoa十,拾
Ibraniי (Yod)
Khmer១០
Korea
Tamil
Thai๑๐
Dewanagari१०
Bengali১০
Bahasa Arab & Kurdi١٠

10 (dibaca sepuluh) adalah sebuah angka, sistem bilangan, dan nama dari glyph yang mewakili angka tersebut. Angka ini merupakan bilangan asli di antara 9 dan 11. Sebagai angka ordinal ditulis: ke-10 dan dibaca kesepuluh, serta memiliki prefix deka-.

Penggunaan

Dalam googolisme (bilangan)

Banyak bilangan googolisme yang berbasis angka 10, diantaranya:[1]

  • Seluruh bilangan yang memiliki akhiran -iliun
  • Googol, googolplex dan varian lainnya (gargoogol, googolchime, dll.)
  • Megiston ()
  • Hampir seluruh bilangan-bilangan Sbiis Saibian.

Nama lain

  • Monolog
  • Goonol
  • Doonol
  • Toonol
  • Tetoonol
  • Penoonol
  • Exoonol
  • Eptoonol
  • Oktoonol
  • Enoonol[1]

Oleh Aarex Tiaokhiao

  • Uoonol
  • 1-Noogol
  • Uagnool
  • Ueenol
  • Uignol[1]

Referensi

  1. ^ a b c "10". Googology Wiki (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-06-20.