Lompat ke isi

Bando

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Bando plastik berbentuk tapal kuda
Seorang gadis mengenakan bando berwarna biru

Bando adalah aksesori yang dikenakan di rambut atau di sekeliling kepala dan dahi.[1][2] Bando biasanya digunakan untuk menahan rambut agar tidak menghalangi wajah. Bando terbuat dari bahan elastis seperti plastik atau logam yang dibuat berbentuk tapal kuda.

Referensi

  1. ^ Author (17 Februari 2022). "5 Macam Aksesoris Kepala Kekinian Untuk Mengatasi Bad Hair Day". fitinline. Diakses tanggal 19 Desember 2023. 
  2. ^ Author (14 Juli 2023). "10 Rekomendasi Bando Terbaik (Terbaru Tahun 2023)". Id my-best. Diakses tanggal 19 Desember 2023. 

Pranala luar