Lompat ke isi

Hubungan Israel dengan Qatar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hubungan Israel–Qatar
Peta memperlihatkan lokasiIsrael and Qatar

Israel

Qatar

Hubungan Israel–Qatar merujuk kepada hubungan sejarah dan bilateral saat ini antara Israel dan Qatar. Qatar menjalin hubungan dagang dengan Negara Israel pada 1996.[1]

Hubungan diplomatik

[sunting | sunting sumber]

Saat Qatar meraih hak untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia FIFA 2022, mereka menyatakan bahwa Israel akan diijinkan untuk ikut serta dalam turnamen tersebut jika mereka masuk kualifikasi.[2]

Menjelang akhir abad ke-20, Qatar telah memboikot beberapa negara yang melakukan perdamaian dan normalisasi hubungan dengan Israel, menurut penulis Salem Al Ketbi.[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Qatar's Relations with Israel: Challenging Arab and Gulf Norms
  2. ^ Walid, Tamara (29 July 2013). "Qatar would 'welcome' Israel in 2022". The National. Diakses tanggal 16 August 2013. 
  3. ^ "Saudi Arabia, Egypt, Bahrain and UAE threaten to take further steps against Qatar". Eyes on Europe & Middle East (dalam bahasa Inggris). 2017-07-07. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-29. Diakses tanggal 2017-10-28. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]