Vålerenga Fotball
Tampilan
Nama lengkap | Vålerenga Fotball | ||
---|---|---|---|
Julukan | Enga Vål'enga The Bohemians The Pride of Oslo St. Hallvard's Men | ||
Berdiri | 29 Juli 1913 | ||
Stadion | Intility Arena Valle Hovin, Oslo (Kapasitas: 16,555[1]) | ||
Ketua | Thomas Baardseng | ||
Pelatih kepala | Jan Frode Nornes (interim) | ||
Liga | Eliteserien | ||
2022 | Eliteserien, 6 dari 16 | ||
Situs web | Situs web resmi klub | ||
| |||
Musim ini |
Vålerenga Fotball (pengucapan Norwegia: [ˈvôːɽɛŋɑ] ( simak)) adalah klub sepak bola Norwegia dari Oslo dan bagian dari klub multi-olahraga Vålerengens IF. Didirikan pada tahun 1913, klub ini dinamai berdasarkan daerah Vålerenga. Stadion Vålerenga adalah Intility Arena, terletak di Valle-Hovin. Vålerenga telah menjuarai liga sebanyak lima kali dan menjuarai Piala Sepak Bola Norwegia sebanyak empat kali, terakhir memenangkan liga pada 2005 dan piala pada 2008.
Gelar
[sunting | sunting sumber]- Eliteserien:[2]
- Piala Sepak Bola Norwegia:[3]
- Juara (4): 1980, 1997, 2002, 2008
- Juara dua (2): 1983, 1985
- Masterfinalen:
- Juara dua (1): 2009
Pemain
[sunting | sunting sumber]Skuad utama
[sunting | sunting sumber]- Per 15 Maret 2023. [4]
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
|
|
Mantan pemain dan staf yang terkenal
[sunting | sunting sumber]- Aki Riihilahti
- Allan Kierstein Jepsen
- Arni Gautur Arason
- Bjørn Arild Levernes
- Bojan Zajic
- Christian Grindheim
- Daniel Fredheim Holm
- David Brocken
- Deshorn Brown
- Einar Bruno Larsen
- Egil Olsen
- Erik Hagen
- Fegor Ogude
- Freddy dos Santos
- Giancarlo Gonzalez
- Ghayas Zahid
- Gunder Bengtsson
- Henning Berg
- Henry Johansen
- John Carew
- Jørn Andersen
- Kjell Roar Kaasa
- Kjetil Rekdal
- Kjetil Wæhler
- Kristofer Hæstad
- Lars Bohinen
- Lars Hirschfeld
- Luton Shelton
- Martin Andresen
- Mohammed Abdellaoue
- Mohammed Fellah
- Morten Berre
- Nils Arne Eggen
- Odd Iversen
- Pa-Modou Kah
- Pascal Simpson
- Ronny Deila
- Ronny Johnsen
- Sam Adekugbe
- Steffen Iversen
- Thomas Holm
- Tobias Grahn
- Tom Henning Hovi
- Tore Krogstad
- Troy Perkins
- Tore Andre Flo
- Vidar Davidsen
- Vidar Orn Kjartansson
Nomor yang dipensiunkan dan disimpan
[sunting | sunting sumber]- Angka 12 dicadangkan untuk penggemar (sering disebut sebagai pemain ke-12)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "FAKTA OM INTILITY ARENA" [Facts About the Intility Arena]. VIF-Fotball.no (dalam bahasa Norwegia). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-25. Diakses tanggal 15 August 2018.
- ^ "SERIEVINNERE – Eliteserien" [Series Winners – Eliteserien]. Eliteserien.no (dalam bahasa Norwegia). Diakses tanggal 29 August 2018.
- ^ "Norgesmestere menn" [Norwegian Champions men]. Fotball.no (dalam bahasa Norwegia). Diakses tanggal 29 August 2018.
- ^ "A-lag spillere" [First team squad] (dalam bahasa Norwegia). Vålerenga Fotball. Diakses tanggal 25 January 2023.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Situs resmi (dalam bahasa Norwegia)