2025

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 12 Januari 2023 09.30 oleh 116.206.30.59 (bicara) (Ini peringatan ke-2 y, banyak beritanya di internet. Dan 2 menteri sudah mengatakan hal yang sama. Prediksi Erick Thohir tahun 2030 dan prediksi N. Makarim tahun ini. Ini salah satu video dari YouTube: https://youtu[.]be/2lfaevyfJAk)

2025 (MMXXV) akan menjadi tahun biasa yang diawali hari Rabu dalam kalender Gregorian, tahun ke-2025 dalam sebutan Masehi (CE) dan Anno Domini (AD), tahun ke-25 pada Milenium ke-3, tahun ke-25 pada Abad ke-21, dan tahun ke- 6 pada dekade 2020-an. Denominasi 2025 untuk tahun ini telah digunakan sejak periode Abad Pertengahan awal, ketika Era kalender Anno Domini (Tahun Masehi) menjadi metode lazim di Eropa untuk penamaan tahun.

2025
MileniumMilenium ke-3
Abad
Dasawarsa 
Tahun

Peristiwa

  • Banyak pekerjaan yang hilang pada tahun ini.

Hari libur nasional di Indonesia

Hari-hari libur nasional dan cuti bersama Indonesia untuk tahun 2025:

No Tanggal Hari Keterangan
Hari Libur Nasional
1 1 Januari Rabu Tahun Baru 2025 Masehi
2 27 Januari Senin Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
3 29 Januari Rabu Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili
4 29 Maret Sabtu Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1947
5 31 Maret1 April Senin–Selasa Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriyah
6 18 April Jumat Wafat Isa Al Masih
7 1 Mei Kamis Hari Buruh Internasional
8 12 Mei Senin Hari Raya Waisak 2569 BE
9 29 Mei Kamis Kenaikan Isa Al Masih
10 1 Juni Minggu Hari Lahir Pancasila
11 6 Juni Jumat Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriyah
12 26 Juni Kamis Tahun Baru Islam 1447 Hijriyah
13 17 Agustus Minggu Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80
14 5 September Jumat Maulid Nabi Muhammad SAW
15 25 Desember Kamis Hari Raya Natal

Lihat pula