Komisi Eropa: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
ZéroBot (bicara | kontrib)
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 63 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q8880
Baris 22: Baris 22:
{{Link GA|de}}
{{Link GA|de}}
{{Link GA|sv}}
{{Link GA|sv}}

[[ar:المفوضية الأوروبية]]
[[arz:الكوميسيون الاوروبيه]]
[[ast:Comisión Europea]]
[[az:Avropa Komissiyası]]
[[be:Еўрапейская камісія]]
[[bg:Европейска комисия]]
[[bn:ইউরোপীয় কমিশন]]
[[br:Kengor Europa]]
[[bs:Evropska komisija]]
[[ca:Comissió Europea]]
[[cs:Evropská komise]]
[[cy:Comisiwn Ewropeaidd]]
[[da:Europa-Kommissionen]]
[[de:Europäische Kommission]]
[[el:Ευρωπαϊκή Επιτροπή]]
[[en:European Commission]]
[[eo:Eŭropa Komisiono]]
[[es:Comisión Europea]]
[[et:Euroopa Komisjon]]
[[eu:Europako Batzordea]]
[[fa:کمیسیون اروپا]]
[[fi:Euroopan komissio]]
[[fr:Commission européenne]]
[[fy:Jeropeeske Kommisje]]
[[gl:Comisión Europea]]
[[he:הנציבות האירופית]]
[[hr:Europska komisija]]
[[hu:Európai Bizottság]]
[[ia:Commission Europee]]
[[is:Framkvæmdastjórn Evrópusambandsins]]
[[it:Commissione europea]]
[[ja:欧州委員会]]
[[ka:ევროკომისია]]
[[ko:유럽 위원회]]
[[la:Commissio Europaea]]
[[lb:Europäesch Kommissioun]]
[[lt:Europos Komisija]]
[[lv:Eiropas Komisija]]
[[mk:Европска Комисија]]
[[ms:Suruhanjaya Eropah]]
[[mwl:Comisson Ouropeia]]
[[nl:Europese Commissie]]
[[nn:Europakommisjonen]]
[[no:Europakommisjonen]]
[[oc:Comission Europèa]]
[[pl:Komisja Europejska]]
[[pt:Comissão Europeia]]
[[ro:Comisia Europeană]]
[[ru:Европейская комиссия]]
[[sh:Evropska komisija]]
[[simple:European Commission]]
[[sk:Európska komisia]]
[[sl:Evropska komisija]]
[[sq:Komisioni Evropian]]
[[sr:Европска комисија]]
[[sv:Europeiska kommissionen]]
[[tr:Avrupa Komisyonu]]
[[uk:Європейська Комісія]]
[[vi:Ủy ban châu Âu]]
[[yi:אייראפעאישע קאמיסיע]]
[[zh:欧洲联盟委员会]]
[[zh-min-nan:Europa Chip-hêng Úi-oân-hōe]]
[[zh-yue:歐洲委員會]]

Revisi per 7 April 2013 01.14

Uni Eropa
Bendera Uni Eropa

Artikel ini adalah bagian dari seri:
Politik dan pemerintahan
Uni Eropa

Komisi Eropa (nama resmi: Commission of the European Communities) adalah badan eksekutif Uni Eropa. Bersama Parlemen Eropa dan Dewan Uni Eropa, badan ini adalah salah satu dari tiga institusi utama yang menjalankan pemerintahan Uni Eropa.

Peranan utama Komisi Eropa adalah mengusulkan dan menerapkan perundangan, dan bertindak sebagai 'pengawal kesepakatan' yang memberikan dasar hukum bagi UE. Peranan Komisi Eropa ini memiliki banyak kesamaan dengan badan eksekutif pada pemerintahan suatu negara, walaupun juga memiliki beberapa perbedaan.

Komisi Eropa terdiri dari 25 komisioner, satu dari tiap negara anggota UE, dibantu oleh suatu badan administratif yang terdiri dari beberapa ribu pegawai sipil Eropa yang dibagi menjadi departemen-departemen yang disebut Direktorat Jendral (Directorate-General). Istilah "komisi" umumnya digunakan untuk mengacu baik pada keseluruhan badan administratif tersebut, maupun tim komisioner yang memimpinnya.

Tidak seperti Dewan Uni Eropa, komisi ini dimaksudkan sebagai suatu badan yang independen terhadap negara-negara anggota. Karenanya, komisioner tidak diizinkan untuk menerima instruksi dari pemerintah negara yang menunjuk mereka, melainkan harus mewakili kepentingan masyarakat Uni Eropa secara keseluruhan.

Komisi ini dipimpin oleh seorang presiden (saat ini José Manuel Durão Barroso). Markasnya berada di Brusel dan bahasa yang dipergunakan adalah Inggris, Perancis, dan Jerman.

Pranala luar

Templat:Link FA Templat:Link GA Templat:Link GA