Lompat ke isi

Pengguna:Mitra Satria Ponto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Mitra Satria Ponto (lahir 18 Oktober1994) atau yang lebih dikenal dengan Mitra Satria merupakan penyanyi, komponis, selebriti internet, YouTuber, dan audio engineer, web developer asal Indonesia.

Kehidupan awal

[sunting | sunting sumber]

Mitra Satria Ponto atau biasa dikenal dengan panggilan Mitra Satria ini dilahirkan di Ujung Pandang (Kota Makassar), Sulawesi Selatan pada 18 Oktober 1994. Ia merupakan anak ketiga dari lima bersaudara. Mitra Satria pernah mengatakan mengenai silsilah keluarganya bahwa ia dibesarkan dalam sebuah keluarga berdarah keturunan raja siau yang ke -14 yang diturunkan dari sang kakek.

Meski Mitra berasal dari Makassar, ia menghabiskan masa-masa sekolahnya di kota Makassar.

Pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Mitra mengenyam bangku sekolah dasar di SD Paccinang Makassar lalu lanjut ke sekolah menengah pertama di SMP Negeri 23 Makassar. Setelah ia lulus SMP, Mitra lanjut ke sekolah Menengah Kejuruan dan mengambil Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Kartika Wirabuana Makassar Usai lulus SMK, ia mengenyam bangku kuliah di STMIK Dipanegara Makassar.

Mitra memulai kariernya saat ia masih menduduki bangku SMK mulai dari mengikuti Kegiatan Pentas Seni, bermain alat musik sebagai gitaris, serta sebagai vocalis. dan juga sebagai Web developer di salah satu Bimbingan Belajar di Makassar