Adhe Owen

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Adhe Owen
Informasi pribadi
Nama lengkap Adhe Owen
Tanggal lahir 4 Juli 1998 (umur 25)
Tempat lahir Kabupaten Tegal, Indonesia[1]
Tinggi 1,75 m (5 ft 9 in)[1]
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Persekat Kab. Tegal
Nomor 5
Karier junior
SSB Bina Tama
2015 Persekat Kab. Tegal
2017 Semen Padang
2017โ€“2019 Persija Jakarta
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2020โ€“ Persekat Kab. Tegal 22 (1)
2021 โ†’ Dewa United (pinjaman) 1 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 11 Desember 2023

Adhe Owen (lahir 4 Juli 1998) adalah seorang pemain sepak bola profesional Indonesia yang bermain sebagai bek untuk klub Liga 2 Persekat Kab. Tegal.[2]

Karier[sunting | sunting sumber]

Adhe Owen mengawali karier juniornya bersama SSB Bina Tama. Pada musim kompetisi Liga 3 2017 dan Liga 3 2018 dia bermain untuk Persekat Kab. Tegal. Pada musim 2019, dia ditunjuk sebagai kapten tim Persija Jakarta U-20 pada kompetisi Liga 1 U-20 2019 dan berhasil mencetak 1 gol dari 15 penampilannya.[3][4] Memasuki musim kompetisi 2020, Adhe Owen kembali ke tanah kelahirannya untuk membela Persekat Kab. Tegal di Liga 2 2020. Pada Desember 2021, Owen bergabung dengan Dewa United dengan status pinjaman.[5]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b Ady Prasetyo, Febri (10 Juli 2021). "Adhe Owen". Tribunnewswiki.com. Tribun News. Diakses tanggal 18 Januari 2024. 
  2. ^ Imaniar, Hesty (5 Februari 2020). Setiawan, Deni, ed. "Hari Ini Delapan Pemain Merapat ke Persekat Tegal, Berikut Nama Mereka". Tribunnews.com. Tribun News. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  3. ^ PanturaPost (6 September 2019). "Adhe Owen, Kapten Persija U20 yang Berasal dari Kabupaten Tegal". Kumparan. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  4. ^ "ADHE OWEN". liga-indonesia.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-06. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  5. ^ Cahya Putra, Novi (16 Desember 2021). "Bursa Transfer Liga 2: Dewa United Pinjam Dua Pemain Persekat Tegal dan Satu dari Semen Padang". Galuh.ID. Diakses tanggal 20 Januari 2024. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]