Agudat Yisrael

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Agudat Yisrael
אגודת ישראל
Ketua umumYa'akov Litzman
Yitzhak-Meir Levin
Yehuda Meir Abramowicz
Avraham Yosef Shapira
Menachem Porush
Dibentuk1912; 112 tahun lalu (1912)
Surat kabarHamodia
Ideologi
Posisi politikSayap kanan
AgamaYahudi Haredi
Afiliasi internasionalAgudath Israel Sedunia
AliansiFront Relijius Bersatu (1949–1951)
Front Taurat Relijius (1955–1960, 1973–1977)
Yahadut HaTorah (saat ini)
Knesset
3 / 120
Lambang pemilu
ג

[[File:Moetzes Agudas Yisroel meeting 5773 Agudat Yisrael (Ibrani: אֲגוּדָּת יִשְׂרָאֵל, artinya Uni Israel, juga ditransliterasikan menjadi Agudath Israel, atau dalam bahasa Yiddi, Agudas Yisroel) adalah sebuah partai politik Yahudi ultra-Ortodoks di Israel. Parpol tersebut dimulai sebagai parpol yang mewakili Yahudi ultra-Ortodoks di Polandia, yang bermula dalam gerakan Agudath Israel di Silesia Hulu. Gerakan tersebut kemudian menjadi parpol dari sebagian besar Haredim di Israel. Parpol tersebut adalah parpol yang memayungi sebagian besar, meskipun tidak semua, Yahudi Haredi di Israel sampai 1980an, seperti halnya pada masa Palestina Mandat Britania.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Guide to Israel's political parties". BBC News. 21 January 2013. Diakses tanggal 28 June 2015. 
  2. ^ Ishaan Tharoor (14 March 2015). "A guide to the political parties battling for Israel's future". The Washington Post. Diakses tanggal 28 June 2015. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]