Ahmad Yani (politikus, lahir 1965)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ahmad Yani
Bupati Muara Enim
Masa jabatan
18 September 2018 – 3 September 2019 (Tertangkap Korupsi oleh KPK)
PresidenJoko Widodo
Gubernur
WakilJuarsah
Sebelum
Pendahulu
Muzakir Sai Sohar
Teddy Meilwansyah (Pj.)
Pengganti
Juarsah (Plh.)
Sebelum
Anggota DPRD Sumatera Selatan 3 Periode Fraksi Demokrat
Masa jabatan
2004–2018
Informasi pribadi
Lahir10 November 1965 (umur 58)
Jakarta
Partai politikPartai Demokrat
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ir. H. Ahmad Yani, M.M.[1] (lahir 10 November 1965) adalah seorang politikus Indonesia yang menjabat sebagai Bupati Muara Enim periode 2018–2019 Dengan Program Muara Enim untuk RAKYAT (MERAKYAT).

Ia pernah menjabat sebagai Anggota DPRD Sumatera Selatan Fraksi Demokrat 3 periode 2004–2018.

Riwayat Pekerjaan[sunting | sunting sumber]

Riwayat Partai Politik[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Jabatan politik
Didahului oleh:
Muzakir Sai Sohar
Teddy Meilwansyah (Pj.)
Bupati Muara Enim
2018–2019
Diteruskan oleh:
Juarsah (Plh.)