Arie Wibowo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Arie Wibowo
Lahir(1952-04-05)5 April 1952
Salatiga, Jawa Tengah, Indonesia
Meninggal14 April 2011(2011-04-14) (umur 59)
Jakarta, Indonesia
PekerjaanPenyanyi
Suami/istriRisa Latief
AnakAliya Shafira[1]

Arie Wibowo (5 April 1952 – 14 April 2011) adalah penyanyi Indonesia. Ia dikenal luas pada era tahun 1980-an dengan penampilannya yang khas dan melalui lagu "Madu dan Racun"[2] dan ia tergabung dalam grup musik Bill & Brod.

Arie Wibowo meninggal dunia pada 14 April 2011 di Rumah Sakit Dharmais, Jakarta Barat.[3] Arie Wibowo dimakamkan di Taman Pemakaman Umum (TPU) Alkamal, Al-Kamal, Meruya, Jakarta Barat.[4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Abdillah, Achmad (18 Desember 2019). "Putri Arie Wibowo Hadirkan 'Madu dan Racun' Versi Baru". Diakses tanggal 28 Februari 2023. 
  2. ^ Penyanyi Arie Wibowo Meninggal Dunia, diakses pada 15 April 2011.
  3. ^ Arie Wibowo 'Madu dan Racun' Meninggal Dunia Diarsipkan 2015-09-24 di Wayback Machine., diakses pada 15 April 2011.
  4. ^ Tangis Keluarga dan Sahabat Iringi Pemakaman Arie Wibowo, diakses pada 15 April 2011.