Bagyidaw

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bagyidaw
Raja Burma
Pangeran dari Sagaing
Penobatan7 Juni 1819
Informasi pribadi
Pemakaman
Anak5 Laki-laki, 5 Perempuan

Bagyidaw (Bahasa Burma: ဘကြီးတော်, Baca: [ba̰dʑídɔ̀]; juga dikenal sebagai Sagaing Min, [zəɡáiɴ mɪ́ɴ]; 23 Juli 1784 – 15 Oktober 1846) adalah Raja ketujuh dari Dinasti Konbaung Burma dari 1819 sampai dengan tahun 1837. Pangeran Sagaing merupakan panggilan Sehari-hari dia, juga dikenal sebagai pengganti tunggal Kakeknya, Raja Bodawpaya pada 1808, dan menjadi raja pada 1819 setelah kematian Bodawpaya. Bagyidaw memindahkan ibu kota Amarapura kembali ke Ava pada tahun 1823.[2][3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama cb-11
  2. ^ [Buyers, Christopher. "The Konbaung Dynasty Genealogy". royalark.net. Retrieved 2009-09-19.]
  3. ^ Hassan Sadhily. Ensiklopedi Indonesia Volume 1. Jakarta: Ichtiar Baru-Van Hoeve.