Lompat ke isi

Bambang Priyambadha

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bambang Priyambadha
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara
Masa jabatan
13 Januari 2017 – 13 September 2017
Sebelum
Pengganti
Winarto
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir21 Januari 1966 (umur 58)
Sidoarjo, Jawa Timur
AlmamaterAkademi Kepolisian (1988)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Negara Republik Indonesia
Masa dinas1988–2024
Pangkat Brigadir Jenderal Polisi
SatuanBareskrim Polri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Brigjen. Pol. (Purn.) Drs. Bambang Priyambadha, S.H., M.Hum. (lahir 21 Januari 1966) adalah seorang purnawirawan Polri yang jabatan terakhirnya adalah Penasihat Ahli Kepala SKK Migas Bidang Keamanan.

Bambang, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Analis Kebijakan Utama bidang Pidnarkoba Bareskrim Polri.[1]

Riwayat Jabatan

  • Kasubbag Binlat Bag Opslat Rorenmin Bareskrim Polri
  • Analis Utama bidang PKAN/TNCC Bareskrim Polri[2] (2009–2010)
  • Dir Reskrim Polda Kalbar[3] (2010–2011)
  • Dirreskrimsus Polda Kalbar[4] (2011–2012)
  • SESPIMTI Dikreg 19 (2011)
  • Analis Kebijakan Madya bidang Pidum Bareksrim Polri (2012)
  • Dirreskrimum Polda Papua (2012–2014)
  • Dirreskrimum Polda Jatim (2014–2015)
  • Kabid Strategi Sespim Polri Lemdikpol (2015–2017)
  • Wakapolda Sulawesi Tenggara (2017)
  • Kepala BNNP Sulawesi Tenggara (2017–2019)
  • Kepala BNNP Jawa Timur (2019–2020)
  • Analis Kebijakan Utama bidang Pidnarkoba Bareskrim Polri (2020–2021)
  • Penasihat Ahli Kepala SKK Migas Bidang Keamanan (2021–2024)

Referensi

Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Kombes. Pol. Heru Teguh Prayitno
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara
2017
Diteruskan oleh:
Kombes. Pol. Winarto