Lompat ke isi

Ben F. Wilson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ben F. Wilson
Lahir(1876-07-07)7 Juli 1876
Corning, Iowa, Amerika Serikat
Meninggal25 Agustus 1930(1930-08-25) (umur 54)
Glendale, California, Amerika Serikat
Tahun aktif1911-1930
IMDB: nm0933045 Allmovie: p120500
Find a Grave: 7893731 Modifica els identificadors a Wikidata

Ben F. Wilson (juga disebut Benjamin Wilson; 7 Juli 1876 – 25 Agustus 1930), adalah seorang pemeran film dan panggung, sutradara, produser dan penulis naskah Amerika Serikat pada era film bisu.[1] Ia tampil dalam 212 film antara 1911 dan 1930. Ia juga menyutradarai 138 film antara 1912 dan 1930. Ia lahir di Corning, Iowa pada 1876, dan meninggal di Glendale, California pada 1930 akibat penyakit jantung.

Filmografi pilihan

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]


Templat:US-film-actor-1870s-stub