Lompat ke isi

Bukit berbentuk payudara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bukit berbentuk payudara di Sahara Barat
Situs arkeologi Iberia kuno di bawah Mola Murada, salah satu gunung di Moles de Xert, Spanyol.

Bukit berbentuk payudara adalah julukan untuk bukit yang berbentuk menyerupai payudara. Beberapa bukit tersebut sering disebut dengan nama "Pap", sebuah kata arkais dalam bahasa Inggris Pertengahan yang merujuk pada payudara atau puting susu seorang wanita. Fitur geografis antropomorfik semacam ini dapat ditemukan di berbagai tempat di dunia dan di beberapa budaya mereka dihormati dan dipuja sebagai perwujudan Dewi Ibu, seperti Paps of Anu, yang namanya dikaitkan dengan dewi Anu, Dewi wanita penting di Irlandia sebelum agama Kristen tersebar di sana.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The feminine in early Irish myth and legend". Scoilnet. Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 Juni 2011. Diakses tanggal 4 April 2011. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]