Lompat ke isi

Center for Defense Information

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Center for Defense Information
SingkatanCDI
Digabungkan ke dalamProject on Government Oversight
Tanggal pendirian1971
PendiriAdm. Gene La Rocque, Adm. Eugene Carroll
Lokasi
  • Washington, D.C.

Center for Defense Information (CDI) adalah sebuah organisasi nirlaba nonpartisan yang berbasis di Washington, DC. Organisasi tersebut mengkhususkan diri dalam menganalisis dan memajukan bahan-bahan militer.[1] CDI didirikan pada 1971 oleh kelompok independen pensiunan perwira militer yang meliputi Laksamana Gene La Rocque dan Laksamana Eugene Carroll.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Center for Defense Information". The International Relations and Security Network. 
  2. ^ "About the Straus Military Reform Project and the Center for Defense Information". Project On Government Oversight. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-18. Diakses tanggal 2018-09-07.