Dwi Sulistyawan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Dwi Sulistyawan
Kabidhumas Polda Sumbar
Informasi pribadi
Lahir15 Juni 1972 (umur 51)
Jakarta
Alma materAkademi Kepolisian (1994)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Sumatera Barat
Masa dinas1994—sekarang
Pangkat Komisaris Besar Polisi
SatuanHumas
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kombes. Pol. Dwi Sulistyawan, S.I.K. (lahir 15 Juni 1972) adalah seorang perwira menengah Polri yang sejak 20 Juni 2022 mengemban amanat sebagai Kabidhumas Polda Sumbar.

Dwi, lulusan Akpol 1994 berpengalaman dalam bidang humas. Jabatan terakhirnya adalah Auditor Kepolisian Madya Tingkat III Itwasda Polda Sumbar.

Riwayat Pendidikan[sunting | sunting sumber]

  • AKPOL (1994)[1]
  • PTIK
  • SESPIM

Riwayat Jabatan[sunting | sunting sumber]

  • Kasubditbingakum Ditlantas Polda Sumbar
  • Kapolres Sijunjung (2014—2016)
  • Wadirlantas Polda Sumsel (2016)
  • Auditor Kepolisian Madya Tingkat III Itwasda Polda Sumbar
  • Kabidhumas Polda Sumbar (2022—Sekarang)

Referensi[sunting | sunting sumber]