Lompat ke isi

Edward Wellington Pahala Tambunan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari E.W.P. Tambunan)
Edward Wellington Pahala Tambunan
Gubernur Sumatera Utara ke-10
Masa jabatan
12 Juni 1978 – 13 Juni 1983
Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 1977 – 13 Juni 1983
PresidenSoeharto
Informasi pribadi
Lahir(1928-01-14)14 Januari 1928
Balige, Bataklanden, Keresidenan Tapanuli, Hindia Belanda
Meninggal17 Januari 2006(2006-01-17) (umur 78)
Jakarta
KebangsaanIndonesia
Partai politikGolkar
Tanda tangan
Karier militer
PihakIndonesia
Dinas/cabang
Masa dinas
  • 1945—1946; 1948—1977 (TNI-AD)
  • 1946—1948 (TNI-AL)
Pangkat Mayor Jenderal TNI
Pertempuran/perang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI (Purn.) Edward Wellington Pahala Tambunan atau lebih dikenal dengan nama E.W.P. Tambunan (sering disalahejakan menjadi Edward Waldemar Pahala Tambunan)[1] (14 Januari 1928 – 17 Januari 2006) adalah seorang tokoh militer dan politikus Indonesia yang menjadi Gubernur Sumatera Utara periode 1978—1983.

Meninggal Dunia

[sunting | sunting sumber]
Foto nisan makam EWP Tambunan di TMPNU Kalibata, Jakarta

Mayjen TNI E.W. Tambunan meninggal dunia pada 17 Januari 2006 pada usia 78 Tahun. Selanjutnya Jenazahnya dimakamkan di Taman makam pahlawan Kalibata, Jakarta.

Riwayat Jabatan

[sunting | sunting sumber]
  • Komandan Seskoad (1976-1978)

Penghargaan

[sunting | sunting sumber]

Ia mendapat penghargaan antara lain:

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Bachtiar 1988, hlm. 440.
  2. ^ Lembaga Pemilihan Umum 1983, hlm. 70.
Jabatan politik
Didahului oleh:
Marah Halim Harahap
Gubernur Sumatera Utara
1978—1983
Diteruskan oleh:
Kaharudin Nasution