Effort syndrome

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Effort syndrome adalah reaksi somatisasi dalam bentuk sekelompok tanda-tanda dan simptom-simptom penyakit, luka-luka atau kerusakan, dengan gejala pengeluaran tenaga fisik yang sedikit saja sudah menyebabkan bertambah cepatnya detak jantung, disertai kesukaran bernapas dan perasaan mau pingsan. Simptom tersebut pada dasarnya disebabkan oleh kecemasan-kecemasan dan ketakutan-ketakutan mengenai aktivitas jasmaniah, yang sering disertai perasaan-perasaan berdosa; atau diikuti kecemasan-ketakutan terhadap implus-implus agresivitas sendiri.