Erik Meijer (ilmuwan komputer)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Erik Meijer pada tahun 2009

Erik Meijer (lahir 18 April 1963) adalah seorang ilmuwan komputer, wirausahawan, dan penggemar ikat celup asal Belanda. Dari 200 sampai awal 2013, ia menjadi arsitek perangkat lunak untuk Microsoft dimana ia mengepalai Cloud Programmability Team.[1] Ia kemudian mendirikan Applied Duality Inc.[2] pada 2013.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Erik Meijer and Team: Cloud Data Programmability - Connecting the Distributed Dots | Going Deep | Channel 9". Channel9.msdn.com. 2010-01-22. Diakses tanggal 2013-10-17. 
  2. ^ "Applied Duality Inc". Applied-duality.com. Diakses tanggal 2015-02-19. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]