Lompat ke isi

Firman Ferdiansyah

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Firman Ferdiansyah
Lahir25 Agustus 2001 (umur 23)
Jakarta, Indonesia
PekerjaanAktor
Tahun aktif2008—sekarang
Instagram: firmannnf Modifica els identificadors a Wikidata

Firman Ferdiansyah (lahir 25 Agustus 2001) merupakan aktor berkebangsaan Indonesia. Namanya mulai melejit di tahun 2009 ketika ia memerankan tokoh Ben 7 dalam serial televisi Ben 7.

Namanya mulai dikenal sejak memerankan tokoh Ben 7 dalam sinetron Ben 7 di tahun 2009.[1]

Filmografi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2014 Oo Nina Bobo Ryan
Merry Riana: Mimpi Sejuta Dolar Adik Merry Riana
2015 Kapan Kawin? William
2018 Dear Nathan: Hello Salma Robi
2024 Vina: Sebelum 7 Hari Eka Sandi
Cinta dalam Ikhlas dagger Indra
Kunci
Film yang belum dirilis untuk saat ini Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini

Serial televisi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2008 Cinta Fitri Season 2 Rain
2009 Ben 7 Benyamin
2011 Tutur Tinular Gerandong
2012 Bidadari-Bidadari Surga Ikanuri
2014 Raden Kian Santang Kerta Suja
ABG Jadi Manten Usman
2017 Anak Masjid Willy
2019 Monyet Cantik dan Serigala Ganteng Ardi
2020 Ratapan Ibu Tiri Dhani
2021 My Love My Enemy Yudo
2022 My Love My Enemy Season 2
Panggilan Toyib Episode 123, 124, dan 125
2024 Jejak Rahasia Roni Episode 13

  • TV Movie: Akankah Bunda Datang ke Pernikahanku? (2013)
  • Cowok Ganteng Penjaga Kandang Ayam (2016)
  • Lamaran Cinta Mister X (2017)
  • Calon Suamiku Hilang Sebelum Ijab Qobul (2017)
  • Coklat Rasa Cinta (2017)
  • Kisah Nyata: Aku Terjepit di Antara Suamiku Atau Anakku (2019)
  • Pintu Berkah: Nenek yang Dipaksa Menjadi Tulang Punggung Keluarga (2021)
  • Pintu Berkah: Jangan Panggil Aku Anak Tukang Sapu Jalanan (2021)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Kakek Pencari Eceng Gondok Berhasil Mengantarkan Cucunya Menjadi Pengusaha Sukses (2023)
  • Pintu Berkah: Doa & Air Mata Seorang Ayah untuk Anak yang Membencinya (2023)
  • Pintu Berkah: Tangisan Seorang Anak Jalanan Yang Ingin Bisa Melihat (2023)
  • Pintu Berkah: Anak Penjual Nasi Ulam Yang Berjuang Demi Kesembuhan Ibunya (2023)
  • Pintu Berkah: Berkah Sabar Dari Sebuah Cobaan Lelaki Saleh Yang Malang (2024)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kristi Ani (12 November 2019). "10 Potret Firman Ferdiansyah, Pemeran "Ben7" yang Beranjak Dewasa". IDN Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-05. Diakses tanggal 28 September 2021. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]