Frank Wigglesworth Clarke

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Frank Wigglesworth Clarke
Lahir(1847-03-19)19 Maret 1847
Boston, Massachusetts, AS
Meninggal23 Mei 1931(1931-05-23) (umur 84)
Chevy Chase, Maryland, AS
KebangsaanAmerika Serikat
AlmamaterSekolah Ilmu Pengetahuan Lawrence, Kampus Harvard (B.Sc.)
Dikenal atasMembentuk American Chemical Society
berat atom
Karier ilmiah
BidangGeokimia
InstitusiUniversitas Cincinnati
Badan Survei Geologi Amerika Serikat
Tanda tangan

Frank Wigglesworth Clarke (19 Maret 1847 – 23 Mei 1931) dari Boston, Massachusetts, dan Washington, D.C. adalah seorang ilmuwan dan ahli kimia Amerika. Ia terkadang dikenal sebagai "Bapak Geokimia". Ia adalah pendiri American Chemical Society dan menjabat sebagai Presiden-nya, 1901.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ L.M. Dennis, Frank Wigglesworth Clarke (National Academy of Sciences 1932) at 144. Diarsipkan 2012-10-15 di Wayback Machine.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]