Lompat ke isi

Frankie and Johnny (film 1966)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Frankie and Johnny
Poster rilis teatrikal
SutradaraFrederick de Cordova
ProduserEdward Small
SkenarioAlex Gottlieb
CeritaNat Perrin
Pemeran
Penata musikFred Karger
SinematograferJacques R. Marquette
PenyuntingGrant Whytock
Perusahaan
produksi
Frankie and Johnny Productions
DistributorUnited Artists
Tanggal rilis
  • 31 Maret 1966 (1966-03-31) (AS)
Durasi87 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$4,500,000
Pendapatan
kotor
$2,750,000 (perkiraan rental AS/Kanada)[1]

Frankie and Johnny adalah sebuah film musikal Amerika 1966 yang dibintangi oleh Elvis Presley sebagai seorang penjudi perahu sungai. Peran "Frankie" dimainkan oleh Donna Douglas dari serial TV The Beverly Hillbillies. Film tersebut meraih peringkat #40 pada daftar box office nasional mingguan Variety pada tahun 1966. Biaya film tersebut berjumlah sekitar $4.5 juta. Sutradaranya adalah Frederick De Cordova, yang merupakan sutradara dan produser dari The Tonight Show Starring Johnny Carson yang bermula pada 1970.

Pemeran utama

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Big Rental Pictures of 1966", Variety, 4 January 1967 p 8

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]