Frederick Delius

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangFrederick Delius

Biografi
Kelahiran29 Januari 1862
Bradford
Kematian10 Juni 1934 (72 tahun)
Grez-sur-Loing
Penyebab kematianSifilis
Tempat pemakamanSurrey Galat: Kedua parameter tahun harus terisi!
Data pribadi
PendidikanUniversity of Music and Theatre Leipzig (en)
Bradford Grammar School (en)
Kegiatan
Pekerjaankomponis
GenreOpera
Murid dariCarl Reinecke (en)
InstrumenPiano
Karya kreatif
Keluarga
Pasangan nikahJelka Rosen (en) (1903–1934)
KerabatDorothy Black ()
Penghargaan

Situs webdelius.org.uk
IMDB: nm0217235 Spotify: 65YhYi4Fz5Ibgq7ueev2Rm Musicbrainz: 2a006dfe-a7af-46d1-b38f-8c1d90dd230d Lieder.net: 669Songkick: 471577 Discogs: 833235 IMSLP: Category:Delius,_Frederick Allmusic: mn0002132059 Find a Grave: 22014

Frederick Delius (lahir di Bradford, Inggris 1862 - Grez-sur-Loing, Prancis, 1934) adalah seorang komposer Inggris di awal abad ke-20.[1] Pada tahun 1884 ia meninggalkan Inggris dan pergi ke Florida.[1] Di sana ia bekerja di perkebunan sebagai petani jeruk.[1] Di Florida ia juga mulai belajar musik dengan Thomas Ward, seorang musisi dan guru dari Jacksonville.[1] Pada tahun 1886 ia belajar musik di Sekolah Musik Leipzig, Jerman.[1] Pada usia 60-an Fredrick Delius mengalami kebutaan dan lumpuh.[2] Akan tetapi, saat itu ia tetap membuat musik dengan Eric Fenby.[2]

Tiga dari enam operanya (Koanga, A Village Romeo and Juliet, Fennimore and Gerda) dan beberapa paduan suara serta karya orkestranya (Appalachia, Sea Drift, Paris: the Song of a Great City) pertama kali terdengar di Jerman.[2] Lalu, reputasinya menyebar ke Inggris, terutama melalui advokasi persuasif dari Sir Thomas Beecham yang merupakan penerjemah Fredrick Delius.[2] Karya-karya terbesarnya adalah A Mass of Life (1904–1905), a Requiem (1914–1916) dan Brigg Fair (1907). Selain itu, ia juga menciptakan Companion of Honour pada tahun 1929.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c d e "Artist Biography by Alexander Carpenter". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-10. Diakses tanggal 11 Juni 2014. 
  2. ^ a b c d e "Frederick Delius". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-17. Diakses tanggal 11 Juni 2014.