Gary L. Miller

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Gary Lee Miller
Lahir(1947-03-19)19 Maret 1947
Covington, Virginia
Meninggal16 Februari 1969(1969-02-16) (umur 21)
Provinsi Bình Dương, Republik Vietnam
Tempat pemakamanAllegheny Memorial Park,
Covington, Virginia
PengabdianAmerika Serikat
Dinas/cabangAngkatan Darat Amerika Serikat
Lama dinas1967 - 1969
Pangkat Letnan Satu
KesatuanResimen Infanteri ke-28, Divisi Infanteri ke-1
Perang/pertempuranPerang Vietnam 
Penghargaan Medal of Honor
Purple Heart

Gary Lee Miller (19 Maret 1947 – 16 Februari 1969) adalah seorang perwira Angkatan Darat Amerika Serikat. Ia menerima penghargaan tertinggi militer Amerika Serikat—Medal of Honor—atas pengabdiannya dalam Perang Vietnam.

Referensi[sunting | sunting sumber]

 Artikel ini berisi bahan berstatus domain umum dari situs web atau dokumen United States Army Center of Military History.