Genco Erkal

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Genco Erkal
Lahir28 Maret 1938 (umur 86)
Istanbul, Turki
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1974–kini

Genco Erkal (lahir 28 Maret 1938) adalah seorang pemeran drama Turki. Ia membintangi film tahun 1983 A Season in Hakkari, yang memenangkan Silver Bear - Special Jury Prize di Festival Film Internasional Berlin ke-33.[1] Pada April 2021, ia mengumumkan bahwa karena cuitannya yang mengkritik pemerintah Turki, ia didakwa menghina Presiden.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Berlinale: 1983 Prize Winners". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-22. Diakses tanggal 18 November 2010. 
  2. ^ "Acclaimed Turkish actor sued for 'insulting president' with Twitter posts". Arab News (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-07-09. Diakses tanggal 18 April 2021. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]


Templat:Turkey-actor-stub