Lompat ke isi

Halla Bouksani

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Halla Bouksani
Informasi pribadi
KebangsaanAljazair
Lahir30 Juli 2000 (umur 24)
Kouba, Algiers, Aljazair
Tempat tinggalMohammedia, Algiers, Aljazair
Tinggi165 cm (5 ft 5 in)
Tahun aktif2013–
PeganganKanan
Rekor bertandingGanda & tunggal putri
Rekam medali
Bulu tangkis putri
Mewakili  Aljazair
Pesta Olahraga Afrika
Medali perak – tempat kedua 2019 Rabat Beregu campuran
Kejuaraan Afrika
Medali perak – tempat kedua 2021 Kampala Beregu campuran
Medali perunggu – tempat ketiga 2018 Algiers Ganda putri
Kejuaraan Beregu Afrika
Medali perak – tempat kedua 2020 Kairo Beregu putri
Medali perunggu – tempat ketiga 2018 Algiers Beregu putri
Pesta Olahraga Remaja Afrika
Medali emas – tempat pertama 2018 Algiers Ganda putri
Medali emas – tempat pertama 2018 Algiers Beregu putri
Medali emas – tempat pertama 2018 Algiers Tunggal putri
Kejuaraan Afrika Junior
Medali emas – tempat pertama 2016 Casablanca Tunggal putri
Profil di BWF

Halla Bouksani (bahasa Arab: حلا البوكساني; lahir 30 Juli 2000) adalah pemain bulu tangkis asal Aljazair yang memulai debut internasionalnya pada tahun 2013 dan merupakan anggota tim nasional sejak tahun 2009.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Profile : Halla BOUKSANI". bwfbadminton.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-10. Diakses tanggal 27 September 2020. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Halla Bouksani di BWF.tournamentsoftware.com